Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pakai Topeng, Otavio Dutra Kembali Berlatih Bersama Persebaya

By magangbolasport - Rabu, 26 Juni 2019 | 17:00 WIB
Bek Persebaya Surabaya, Otavio Dutra, membalas tepuk tangan penonton usai laga melawan Madura United
japrit
Bek Persebaya Surabaya, Otavio Dutra, membalas tepuk tangan penonton usai laga melawan Madura United

BOLASPORT.COM - Otavio Dutra hadir mengikuti latihan yang digelar Persebaya Surabaya pada Selasa (25/6/2019).

Latihan Persebaya ini bagian dari persiapan menjelang laga melawan Madura United untuk perempat final kedua Piala Indonesia 2018. 

Otavio Dutra hadir dalam latihan Persebaya, setelah sebelumnya mengalami cedera patah hidung yang dialaminya ketika menjalani laga uji coba melawan Persela pada 11 Mei 2019.

Baca Juga: Timnas U-16 Indonesia Hanya Menang Tipis, Ini Evaluasi dari Bima Sakti

Pemain berumur 35 tahun tersebut hadir dalam latihan dengan menggunakan topeng pada wajahnya.

Dutra kemungkinan tidak akan tampil ketika berhadapan dengan Madura United pada kamis (27/6/2019).

Baca Juga: Badai Cedera Menerpa Persebaya Jelang Laga Kontra Madura United

Hal tersebut dikonfirmasi oleh pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman yang dilansir Bolasport dari laman resmi Persebaya Surabaya.

"Dutra juga sudah kembali bergabung dengan kami. Tetapi untuk dimainkan, saya rasa masih belum, masih butuh waktu lagi untuk recovery tulang hidungnya," ujar Djanur, sapaan Djadjang. 

Baca Juga: Usai Takluk dari Persebaya, Borneo FC Langsung Gelar Uji Coba

Baca Juga: Dijamu Bhayangkara FC, Persela Waspadai Top Skor Sementara Liga 1 2019

Otavio Dutra telah absen lima laga yang dijalani skuad Bajul Ijo.

Baca Juga: Jadwal Laga Tunda Pekan Keempat Liga 1 2019, Tiga Partai Lebih Awal

Empat laga itu adalah partai Persebaya pada Liga 1 2019 plus satu pertandingan perempat final leg pertama Piala Indonesia 2018.

Dalam lima laga tersebut, Persebaya hanya mampu menorehkan satu kali menang, tiga kali seri, dan sekali kalah.

Baca Juga: Borneo FC Takluk di Kandang oleh Persebaya, Mario Gomez Ikhlas

Persebaya telah kemasukan enam gol atau selalu kemasukan selama main pada 2019 untuk lima partai itu.

Hal tersebut membuat Persebaya tampak sangat kehilangan bek kelahiran Brasil tersebut.

Baca Juga: PSSI Pastikan Enam Stadion untuk Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia 

Untuk pengganti posisi Otavio Dutra, Djadjang Nurdjaman memilih Rachmat Irianto pada laga kontra Bali United dan Kalteng Putra. 

Sementara itu, Djanur memasang Muhammad Syaifuddin pada laga kontra PSIS Semarang, Madura United, dan Borneo untuk menggantikan posisi Otavio Dutra.

Baca Juga: Jadwal Laga Tunda Pekan Keempat Liga 1 2019, Tiga Partai Lebih Awal


Editor : Estu Santoso
Sumber : persebaya.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X