Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Polemik antara Marko Simic dengan Manajemen Persija Jakarta

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 1 Juli 2019 | 20:28 WIB
Penyerang Persija Jakarta Marko Simic pada sesi official training di Stadion McDonald Jones, Newcastle, Australia, Senin (11/2/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Penyerang Persija Jakarta Marko Simic pada sesi official training di Stadion McDonald Jones, Newcastle, Australia, Senin (11/2/2019).

FP menekankan kepada Marko Simic untuk bisa bermain baik selama pertandingan meskipun saat ini belum mendapatkan fasilitas tersebut.

FP berjanji bila Marko Simic bisa bermain sesuai target, manajemen Persija Jakarta akan menuruti permintaannya.

Baca Juga: Bhayangkara FC Vs Tira Persikabo, Sebuah Gengsi Kakak dan Adik

Dalam beberapa pertandingan terakhir, Marko Simic belum menunjukan tajinya bersama Persija Jakarta.

Bomber asal Kroasia itu baru mencetak satu gol dari lima pertandingan yang sudah dilakoninya.

Marko Simic belum terlihat padu dengan permainan Persija Jakarta.

Baca Juga: Liga KOMPAS Kacang Garuda U-14 - Paradigma Pembinaan Menjadi Kunci Prestasi Sepak Bola

Salah satu penyebabnya yaitu absennya Marko Simic selama satu bulan karena harus menyelesaikan polemik kasus dugaan pelecehan seksual di Australia pada Maret 2019.

"Ada hak dan kewajiban. Saya bilang ke Marko Simic, kewajiban kamu itu membantu Persija Jakarta meraih kemenangan dalam pertandingan."

"Nomor satu itu dulu. Kalau itu sudah semua dipenuhi, baru kami bisa berikan hak kepada Marko Simic," ucap FP.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X