Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang F1 Inggris 2019 - Silverstone Tak Cocok untuk Ferrari

By Agung Kurniawan - Rabu, 10 Juli 2019 | 14:20 WIB
Aksi Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel
twitter.com/ScuderiaFerrari
Aksi Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel

"Sirkuit di Inggris ini adalah salah satu trek paling sulit pada musim ini karena tata letaknya yang membuat tekanan pada setelan keseimbangan mobil kami," kata Mattia Binotto dilansir BolaSport.com dari tuttomotoriweb.

"Selain itu, ini adalah lintasan di mana ban juga akan mengalami tekanan yang lebih. Di sini, kompon yang akan kami pakai akan memainkan peran penting," imbuh Binotto.

Meskipun sadar jika balapan kali ini akan berjalan sulit untuk timnya, pria kelahiran Swiss masih berharap jika keajaiban akan terjadi dan Ferrari akan mengulang kisah suksesnya seperti musim lalu.

Baca Juga: Pelatih Kepala Tunggal Putra Malaysia Sempat Ingin Mengundurkan Diri

"Sebagai sebuah tim, kami tidak berharap itu akan sangat menguntungkan bagi pembalap kami," ucapnya lagi.

"Meskipun saya menyadari bahwa pada setiap balapan mempunyai aspek keseimbangan yang berbeda dan kadang-kadang hal yang tak terduga bisa terjadi," kata Mattia Binotto mengakhiri.

Ferrari berangkat ke Silverstone dengan predikat sebagai peringkat kedua klasemen konstroktur F1 musim ini dengan raihan 288 poin.

Tim berlogo kuda jingkrak terpaut 135 poin dari Mercedes yang duduk di puncak klasemen.

Sementara F1 Inggris 2019 sendiri akan bergulir pada 12-14 Juli 2019.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Tuttomotoriweb

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X