Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Maman Abdurrahman Puji Lini Depan Tira Persikabo Terbaik di Liga 1

By Muhammad Robbani - Senin, 15 Juli 2019 | 18:30 WIB
Skuad Tira Persikabo merayakan kemenangan atas tuan rumah Arema FC di Stadion Gajayana, Malang, Sabtu (29/6/2019).
INSTAGRAM.COM/LIGA1MATCH
Skuad Tira Persikabo merayakan kemenangan atas tuan rumah Arema FC di Stadion Gajayana, Malang, Sabtu (29/6/2019).

BOLASPORT.COM - Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman memprediksi dirinya akan mendapat tugas berat menghadapi lini depan Tira Persikabo pada lanjutan Liga 1 2019.

Maman Abdurrahman akan menggalang pertahanan Persija Jakarta kala dijamu Tira Persikabo pada pekan kesembilan Liga 1 di Stadion Pakansari Kabupaten Bogor, Selasa (16/7/2019), pukul 15.30 WIB.

Bagi Maman Abdurrahman, lini depan Tira Persikabo yang diisi Osas Saha, Ciro Alves, dan Loris Arnaud merupakan salah satu yang terbaik di Liga 1.

"Lini serang Tira Persikabo, saya sangat mewaspadai karena saya pikir mereka punya lini serang terbaik di liga tahun ini," kata Maman Abdurrahman, Senin (15/7/2019).

Pelatih dan pemain Persija Jakarta, Julio Banuelos serta Maman Abdurrahman saat memberikan keterangan pers, Senin (15/7/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pelatih dan pemain Persija Jakarta, Julio Banuelos serta Maman Abdurrahman saat memberikan keterangan pers, Senin (15/7/2019).

Baca Juga: RD Pastikan Ciro Bisa Bela Tira Persikabo saat Lawan Persija Jakarta

"Yang pasti, kami harus bisa kuat satu lawan satu. Kami harus kuat secara tim karena lini serang Tira ini kekuatan satu lawan satu bagus, ketika menyerang secara tim juga bagus," ujarnya menambahkan.

Trio Osas, Ciro, dan Loris menyumbang sembilan atau 64 persen dari total 14 gol yang dicetak Laskar Padjadjaran.

Sementara lima gol lainnya dicetak oleh Andi Setyo (dua gol), Louise Parfait (satu gol), dan Wawan Febrianto (dua gol).

"Yang penting buat saya tidak melihat mereka, tetapi tetap respek sama mereka," tutur eks pemain PSIS Semarang.

"Yang penting adalah cara kerja kami di lapangan bisa menjalankan instruksi pelatih dengan baik," ucapnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini starting XI terbaik Liga 1 2019 pekan keenam versi Bolasport.com. Ada pemain idola BolaSporter? #Liga1 #liga12019 #BanggaSepakBolaKita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X