Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Repsol Honda Puas dengan Para Pembalapnya Selama Mengaspal di Brno

By Agung Kurniawan - Rabu, 7 Agustus 2019 | 12:05 WIB
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP Republik Ceska 2019, Minggu (4/8/2019)
twitter.com/HRC_MotoGP
Selebrasi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai memenangi MotoGP Republik Ceska 2019, Minggu (4/8/2019)

"Bahkan Bradl juga melakukan pekerjaan yang baik. Dia adalah pembalap penguji di tim kami, tetapi kami membuatnya turun di banyak balapan selama Lorenzo cedera," lanjut Puig.

Selain itu, tes resmi MotoGP 2019 yang digelar Senin (5/8/2019) lalu membuat Puig optimistis akan kembali meraih hasil maksimal pada balapan selanjutnya di Red Bull Ring, Austria.

Baca Juga: Daripada Lukaku, Ronaldo Pilih 2 Kali Top Scorer Serie A ke Juventus

"Tidak ada hal yang negatif dari akhir pekan balapan kami di Brno, selain itu kami juga menguji banyak komponen pada hari Senin," tambahnya lagi.

"Kami pikir tidak akan lagi tampil kedodoran pada saat balapan di Austria mendatang seperti pada musim-musim sebelumnya," kata Alberto Puig mengakhiri.

Pada tes resmi MotoGP 2019 hari Senin lalu, Marc Marquez menorehkan waktu catatan terbaiknya dengan 1 menit 56,237 detik setelah melahap 70 putaran.

Catatan waktu itu membuat Marquez bertengger di posisi kedelapan pada sesi uji coba yang digelar selama 8 jam tersebut.

Baca Juga: Jadwal Liga Inggris Pekan Ini - Ada Manchester United Vs Chelsea

Setelah menyelesaikan balapan di Automotodrom Brno, MotoGP 2019 akan memasuki balapan ke-11 di Red Bull Ring, Spielberg Austria.

Seri MotoGP Austria 2019 sendiri dijadwalkan akan digelar pada 9-11 Agustus 2019 mendatang.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Tuttomotoriweb

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X