Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tottenham Hotspur Resmi Gaet Bek Muda Inggris, Ryan Sessegnon

By Henrikus Ezra Rahardi - Jumat, 9 Agustus 2019 | 01:43 WIB
Wonderkid milik Fulham, Ryan Sessegnon, yang turut diincar oleh Liverpool.
TWITTER.COM/JACKNOBLE9001
Wonderkid milik Fulham, Ryan Sessegnon, yang turut diincar oleh Liverpool.

BOLASPORT.COM - Tottenham Hotspur resmi mendatangkan bek muda Inggris, Ryan Sessegnon, dari Fulham pada Kamis (8/8/2019).

Tottenham Hotspur berhasil merampungkan transfer pemain muda Inggris, Ryan Sessegnon.

Spurs menggelontorkan dana 25 juta pounds (sekitar 431 miliar rupiah) plus melepas gelandang Josh Onomah ke Fulham.

Sessegnon meneken kontrak lima tahun dengan opsi satu tahun tambahan kontrak.

Pesepak bola kelahiran London, Inggris pada 18 Mei 2000 ini bakal mengenakan nomor punggung 19.

Baca Juga: Mantan Penyerang Liverpool Resmi Kembali ke Klub Masa Kecilnya

Sessegnon merupakan produk akademi Fulham.

Sessegnon kemudian berhasil mengemas 25 gol dan 18 assist dari 120 penampilan bersama tim senior Fulham.

Meskipun belum sempat turun membela tim senior Inggris, ia telah mengemas satu assist dari 10 penampilan bersama tim U-21 The Three Lions.

Kedatangan Sessegnon diumumkan resmi oleh Spurs melalui akun Twitter dan laman resmi klub.

Ryan Sessegnon pun mengungkapkan kebahagiaannya bisa bergabung dengan klub berjuluk The Lilywhites tersebut.

Baca Juga: Tak ke Arsenal atau Everton, Zaha Dipastikan Bertahan di Crystal Palace

"Saya bahagia sejak pertama datang ke Spurs, saya pikir ini waktu yang tepat bagi saya untuk datang ke sini," ucap Sessegnon.

"Bagi saya, Spurs sangat menarik karena dipenuhi pemain muda dan sangat dekat untuk memenangi sesuatu di masa depan," ujar Sessegnon menambahkan.

Ryan Sessegnon jadi pemain keempat yang didatangkan Spurs pada bursa transfer musim panas 2019.

Sebelumnya, Spurs meresmikan transfer Tanguy Ndombele dari Olympique Lyon dan Jack Clarke dari Leeds United.

Sebelum bursa transfer musim panas usai, Spurs sempat meresmikan peminjaman Giovani Lo Celso dari Real Betis.

Baca Juga: Romelu Lukaku Ucapkan 2 Kalimat Pertama Usai Hengkang dari Manchester United


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Tottenhamhotspur.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X