Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sejarah Hari Ini - Gol dari Tengah Lapangan Roketkan Nama Beckham

By Dimas Wahyu Indrajaya - Sabtu, 17 Agustus 2019 | 06:00 WIB
Gelandang Manchester United, David Beckham mencetak gol dari tengah lapangan ketika melawan Wimbledon dalam ajang Liga Inggris pada 17 Agustus 1996.
TWITTER.COM/MANUTD
Gelandang Manchester United, David Beckham mencetak gol dari tengah lapangan ketika melawan Wimbledon dalam ajang Liga Inggris pada 17 Agustus 1996.

Bola kemudian teruskan Brian McClair ke Beckham yang berdiri sedikit di belakang garis tengah lapangan.

Beckham melihat dari kejauhan kiper Wimbledon, Neil Sullivan berdiri agak jauh dari gawangnya.

Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Tekel Brutal Lawan Buat Paha Ewald Lienen Sobek

Ia pun langsung melesatkan bola lambung namun terarah dari jarak 60 yard atau 54 meter.

Sullivan hanya bisa berjalan mundur dan melompat kecil karena bola meluncur ke bawah dengan deras dan sulit dijangkau.

Skor berubah menjadi 3-0 dan menjadi kemenangan Man United.

"David Beckham, pemain Inggris masa depan yang meyakinkan. Gol yang akan dibicarakan berulang kali bertahun-tahun," sahut komentator pertandingan, John Motson.

Baca Juga: David Beckham Mau Rekrut Pelatih Terburuk Manchester United

Dan apa? Nasib Beckham memang seperti sudah 'diramalkan' sang komentator karena hidupnya benar-benar berubah berkat gol tersebut.

"(Gol) itu mengubah hidup saya. Bola tampak seperti melambung begitu lama di udara untuk beberapa saat dan sekejap semuanya terdiam," jelas Beckham, dikutip BolaSport.com dari buku 'Arise Sir David Beckham: Footballer, Celebrity, Legend'.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : twitter.com/ManUtd

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X