Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tampil 378 Menit untuk Liverpool, Ini Catatan dari Bek Baru Borneo FC

By Estu Santoso - Kamis, 22 Agustus 2019 | 17:45 WIB
Bek anyar Borneo FC asal Uruguay, Juan Alsina diapit pelatih Mario Gomez (kanan) dan Presiden klub Nabil Hussein saat diperkenalkan di Samarinda pada 22 Agustus 2019.
TRIBUNKALTIM.COM/NERVIANTO HARDI PRASETYO
Bek anyar Borneo FC asal Uruguay, Juan Alsina diapit pelatih Mario Gomez (kanan) dan Presiden klub Nabil Hussein saat diperkenalkan di Samarinda pada 22 Agustus 2019.

BOLASPORT.COM – Borneo FC resmi mengontrak bek asing baru dan pemain impor paling anyarnya ini pernah main untuk Liverpool FC.

Namun, Liverpool FC yang pernah dibela bek anyar Borneo FC yang bernama Juan Alsina bukan klub elite Liga Inggris.

Liverpool FC ini berasal dari Montevideo, Ibu Kota Uruguay, dan merupakan klub kasta teratas kompetisi negerinya, Primera Division.

Ya, Juan Alsina merupakan salah satu pilar lini belakang Liverpool FC pada musim 2017/2018.

Namun, pemilik nama lengkap Juan Ramón Alsina Klingler ini tak banyak memainkan laga.

Tercatat, pemain berusia 29 tahun ini hanya sembilan kali masuk sebagai bagian starting line-up timnya yang berjulukan Negriazules pada laga Liga Uruguay.

Baca Juga: Pemain Jebolan Timnas Uruguay Resmi Bergabung dengan Borneo FC

Menurut data yang dikutip BolaSport.com dari transfermarkt untuk rinciannya, Juan Alsina empat kali jadi starter.

Baca Juga: Timnas China Pakai Striker Asli Brasil di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Lalu, dia empat kali sebagai penghangat cadangan dan sekali jadi pemain pengganti.

Namun dari empat kali jadi starter, Juan Alsina selalu memainkan laga secara penuh.

Saat jadi pemain pengganti, dia main selama 18 menit dan total memainkan 378 menit untuk Liverpool FC pada Liga Uruguay musim 2017/2018.

Dia juga memainkan satu laga pada turnamen dengan titel Turneo Intertmedio sebagai starter dan main penuh.

Bersama Liverpool FC ini, Juan Alsina tak menyumbang gol, memberikan satu assist, dan mendapatkan tiga kartu kuning.

Lepas dari Liverpool FC dengan status bebas transfer, Juan Alsina musim 2018/2019 gabung klub kasta kedua Liga Argentina atau Primera B Nacional, Guillermo Brown.

Baca Juga: Ada Pro-Kontra di Timnas Malaysia Menuju Laga Kontra Timnas Indonesia

Baca Juga: Gagal Juarai Piala AFF U-18 2019, Malaysia Dikirim ke Timur Tengah

Gabung klub berbasis di Kota  Puerto Madryn ini, Juan Alsina cukup memiliki banyak waktu main.

Dia memainkan 18 laga untuk Guillermo Brown pada kompetisi domestik dengan menyumbang satu gol dan mendapat tiga kartu kuning.

Dari total mainnya untuk Guillermo Brown, dia 17 kali jadi starter dan hanya dua kali tak main penuh.

Juan Alsina pun masuk sebagai bagian starting line-up sebanyak 24 kali.

Per 1 Juli 2019, dia dilepas klubnya ini dan akhirnya gabung Borneo FC jelang dibukanya jendela transfer tengah musim Liga 1 musim ini.

Baca Juga: FIFA Ikut Urusi Keadaan Darurat Sepak Bola Negeri asal Mohamed Salah

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Susunan pemain terbaik Liga 1 2019 pekan ke-15 versi BolaSport.com . #liga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X