Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jorge Lorenzo Masih Optimistis Honda Akan Dengarkan Suaranya

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 1 Oktober 2019 | 10:50 WIB
Pembalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo, ketika sedang mempersiapkan diri sebelum berlaga pada MotoGP Inggris 2019 pada Minggu (25/8/2019)
TWITTER.COM/BOX_REPSOL
Pembalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo, ketika sedang mempersiapkan diri sebelum berlaga pada MotoGP Inggris 2019 pada Minggu (25/8/2019)

Namun, pada akhirnya, Lorenzo memutuskan untuk tetap berkomitmen dengan Honda hingga akhir musim 2020.

Baca Juga: Kepala Kru Ungkap Kesamaan antara Marc Marquez dan Valentino Rossi

"Semuanya yang berjalan baik di Jepang masih berada di jalurnya untuk motor tahun depan," ucap Lorenzo.

"Saya pikir, mereka (Honda) sedang mengerjakannya, tetapi sampai saya mencoba motor itu, tidak ada yang tahu bagaimana hasilnya," kata Lorenzo lagi.

Lebih lanjut, Lorenzo mengatakan bahwa dia juga sudah berbicara dengan Direktur Teknis Honda Racing, Takeo Yokoyama, mengenai pengembangan motor untuk musim depan.

Hanya, Lorenzo mengakui ada beberapa isu yang masih belum dapat diselesaikan oleh timnya.

Pembalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo kembali beraksi usai cedera panjang pada sesi latihan MotoGP Inggris 2019, Jumat (23/8/2019)
twitter.com/HRC_MotoGP
Pembalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo kembali beraksi usai cedera panjang pada sesi latihan MotoGP Inggris 2019, Jumat (23/8/2019)

Salah satu yang paling krusial ialah kemampuan berbelok dari kuda besinya.

"Saat saya mencoba motor di Jerez (pada tes pasca-musim 2018 November lalu), saya melihat ada yang hilang ketika berbelok. Saya menyampaikannya kepada insinyur kami, tetapi mungkin sudah telat untuk mencari solusi. Kami harus balapan dengan motor ini," kata Lorenzo.

"Tentu saja, Honda sekarang sedang bekerja. Utamanya untuk menjaga tenaga motor yang kami punya, hal ini merupakan keuntungan besar dibanding motor sebelumnya. Namun, kami masih perlu mengatasi sejumlah isu musim ini pada musim depan," tutur dia.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Motorsport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X