Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSSI Disebut Sudah dalam Jalur yang Tepat soal Kompetisi

By Beri Bagja - Sabtu, 19 Oktober 2019 | 12:40 WIB
Perayaan gol Zulfikar Akhmad Medianar Arifin setelah membuat Persebaya U-20 unggul atas PSIS Semarang U-20 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, dalam partai Semifinal Elite Pro Academy U-20.
PERSEBAYA.ID
Perayaan gol Zulfikar Akhmad Medianar Arifin setelah membuat Persebaya U-20 unggul atas PSIS Semarang U-20 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, dalam partai Semifinal Elite Pro Academy U-20.

BOLASPORT.COM - Pengamat sepak bola nasional, Yusuf Kurniawan, menilai PSSI sudah berada di jalur yang tepat dalam hal pembinaan sepak bola kelompok usia.

Keyakinan ini disampaikannya terkait upaya PSSI membangun kompetisi berjenjang.

“Salah satu yang positif dari kepengurusan PSSI yang sekarang ini tak lain departemen kompetisi, yakni bagaimana mereka memunculkan program Youth Elite Pro Academy,” kata pria yang akrab disapa Yuke tersebut.

“Tentu saja positif saat semua klub elite atau liga profesional punya akademi junior, jadi tidak ada rantai yang terputus dan semua klub bisa mengambil pemain yang mereka bina sendiri,” ujarnya.

Pembenahan kompetisi kelompok usia memang menjadi fokus PSSI di tahun 2019.

Baca Juga: Berikut Daftar Lengkap 97 Orang yang Maju ke Kongres Pemilihan PSSI

Baca Juga: Mimpi Buruk Spider Man Bali United, Kebobolan 11 Gol dalam 2 Partai

Baca Juga: Berita Timnas - Pemerintah Siap Temui Luis Milla hingga Evaluasi dari PSSI

Sebagaimana disebutkan Sekjen PSSI, Ratu Tisha Destria, pada April lalu, kompetisi Liga 1 U-16, Liga U-18, dan Liga U-20 digelar bersinergi dengan pihak klub.

Selain itu, PSSI juga menggelar Piala Soeratin untuk kelompok usia 13 tahun, 15 tahun, dan 17 tahun.


Editor : Beri Bagja
Sumber : PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X