Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

'Spiderwoman Indonesia' Aries Susanti Rahayu Pecahkan Rekor Dunia dalam 6,9 Detik

By Delia Mustikasari - Minggu, 20 Oktober 2019 | 11:30 WIB
Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu (tengah) berpose setelah menjadi juara dunia pada kejuaraan dunia IFSC di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019).
FPTI
Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu (tengah) berpose setelah menjadi juara dunia pada kejuaraan dunia IFSC di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019).

BOLASPORT.COM - Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu, memecahkan rekor dunia Speed World Record dengan 6,995 detik.

Aries Susanti Rahayu mampu menembus catatan waktu 7 detik pada partai final nomor Kejuaraan Dunia IFSC Climbing Worldcup di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019).

Aries Susanti Rahayu membukukan catatan waktu tersebut ketika berhadapan dengan Yi Ling Song (China) yang menorehkan 9,032 detik. Pencapaian ini disambut sorak sorai penonton.

Bahkan, komentator menyebut Aries yang dijuluki sebagai spiderwoman Indonesia tersebut sebagai atlet luar biasa yang terus melaju mencapai tujuannya.

Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu  bereaksi setelah menjadi juara dunia pada kejuaraan dunia IFSC di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019).
FPTI
Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu bereaksi setelah menjadi juara dunia pada kejuaraan dunia IFSC di Xiamen, China, Sabtu (19/10/2019).

Aries tampil all out. Ia memacu kecepatannya dengan maksimal. Semua keahliannya dikeluarkan dan tidak melambat sedikit pun.

Aries terus melaju. Usaha keras dan konsentrasi itu membuahkan hasil dan mengantarkannya menjadi juara dunia sekaligus pemegang rekor dunia women speed world record.

Rekor sebelumnya dipegang oleh Yi Ling Song (China) dengan catatan waktu 7,101 detik.

Yi membuat catatan tersebut pada IFSC Worldcup Chongqing, April 2019.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : FPTI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X