Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pemain Belakang Persebaya Siap Halangi Pergerakan Top Scorer Persela Lamongan

By Bayu Chandra - Rabu, 23 Oktober 2019 | 15:07 WIB
Striker Persela Lamongan, Alex dos Santos, harus kembali absen ketika timnya menghadapi laga berat melawan Arema FC pada Jumat (20/9/2019).
INSTAGRAM PERSELA
Striker Persela Lamongan, Alex dos Santos, harus kembali absen ketika timnya menghadapi laga berat melawan Arema FC pada Jumat (20/9/2019).

BOLASPPORT.COM - Pemain bertahan Persebaya Surabaya, Mokhamad Syaifuddin, siap menghalangi pergerakan penyerang Persela Lamongan Alex Dos Santos.

Persebaya Surabaya menghadapi Persela Lamongan pada pekan ke-24 Liga 1 2019 di Stadion Surajaya, Lamongan, Jawa Timur, Rabu (23/10/2019).

Ini bukan sebuah laga yang mudah bagi Persebaya Surabaya, mengingat mereka harus tampil di hadapan pendukung Persela Lamongan.

Pada laga pekan ke-23 Persebaya Surabaya bahkan dikalahkan secara telak oleh Persib Bandung 1-4 pada laga sebelumnya.

Pertandingan ini berlangsung di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada Jumat (23/10/2019).

Baca Juga: Persela Vs Persebaya, Nilmaizar Imbau Pemain Tampilkan Performa Optimal

Dalam laga itu, Diogo Campos harus absen membela Persebaya Surabaya saat Bajul Ijo menghadapi Persela Lamongan hari ini.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Rabu (23/10/2019) misi bangkit Persebaya Surabaya melawan Persela Lamongan tidak akan muda.

Tim Persela Lamongan dihuni oleh striker yang saat ini menjadi pencetak gol terbanyak di Liga 1 2019, Alex dos Santos

Striker asal Brasil tersebut sukses mengoleksi 16 gol dari 19 penampilan. Catatan tersebut membuatnya menjadi top skor sementara Liga 1 2019.

Mokhamad Syaifuddin menyadari tidak akan mudah untuk menghentikan pergerakan dari Alex Dos Santos.

Baca Juga: Persela Vs Persebaya, Bajul Ijo Mengusung Misi Mencari Poin yang Hilang

Meski demikian, Syaifuddin tidak takut dan siap memberikan performa maksimal untuk Persebaya Surabaya.

"Dia Alex pemain berbahaya tapi bukan satu-satunya yang wajib diwaspadai karena Persela punya banyak pemain bagus," kata Syaifuddin.

"Sebagai bek tugas saya menjaga pertahanan Persebaya. Jadi, sudah menjadi kewajiban untuk mematikan pergerakan Alex," ujar Syaifuddin.

Sebagai pemain belakang, Alex siap menebus kegagalan Persebaya Surabaya yang kalah dari Persib Bandung pekan lalu.

"Kami bersama-sama ingin menebus kekalahan di laga terakhir, mudah-mudahan kita bisa merebut poin hari ini agar bisa meraih hasil positif terus ke depannya," ucap Syaifuddin.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Nomine Yachine Trophy alias kiper terbaik dunia versi France Football. . #yachinetrophy #alissonbecker #manuelneuer #ballondor

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : persebaya.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X