Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

AS Roma Pertimbangkan untuk Permanenkan Chris Smalling dari Man United

By Adi Nugroho - Jumat, 1 November 2019 | 14:26 WIB
Bek tengah Manchester United yang saat ini tengah dipinjamkan selama satu musim di AS Roma, Chris Smalling.
TWITTER.COM/WHOSCORED
Bek tengah Manchester United yang saat ini tengah dipinjamkan selama satu musim di AS Roma, Chris Smalling.

Baca Juga: Bocah Ajaib Norwegia Bisa Dibeli Man United dengan Harga Murah

Ia sudah bermain sebanyak enam kali untuk I Giallorossi, dan ikut menyumbang satu gol kala Roma membantai Udinese 4-0 baru-baru ini.

Penampilan apik Smalling membuat Roma mempertimbangkan untuk mempermanenkan pemain berusia 29 tahun itu.

Menurut kabar di Italia, Man United meminta dana sebesar 20 juta euro (sekitar 313 miliar rupiah) untuk mempermanenkan Smalling.

Baca Juga: Jadwal Timnas Malaysia Vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Direktur olahraga AS Roma, Gianluca Petrachi mengatakan jika ia akan melakukan pembicaraan serius dengan pihak Man United untuk transfer Smalling.

"Saya rasa ia (Smalling) memang ditakdirkan di Liga Italia," ucap Petrachi, dikutip BolaSport.com dari Daily Express.

"Jika ia ingin menetap di sini, kami akan mengadakan pembicaraan dengan Manchester United,"

Baca Juga: Daripada Mandzukic, Manchester United Sebaiknya Gaet Ibrahimovic

“Hubungan antara kedua klub sangat bagus dan jika ada kesempatan, kami akan mengevaluasinya," tutup Petrachi.

Chris Smalling dipinjamkan Manchester United ke AS Roma pada menit akhir bursa transfer musim panas kemarin.

Alasan utama Smalling memutuskan pindah adalah menit bermain, yang mungkin sedikit sulit ia dapatkan di Man United yang mendatangan bek anyar, Harry Maguire.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Arsenal Tak Butuh Granit Xhaka? . Kalau dilihat dari statistik sih.. #xhaka #granitxhaka #arsenal #thegunners #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Daily Express, Manutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X