Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Banjir Gol, Real Madrid Jebol Gawang Galatasaray 4 Kali di Babak I

By Adi Nugroho - Kamis, 7 November 2019 | 03:59 WIB
Pemain Real Madrid saat merayakan gol Rodrygo ke gawang Galatasaray di ajang Liga Champions, Kamis (7/11/2019) dini hari WIB
TWITTER.COM/REALMADRIDEN
Pemain Real Madrid saat merayakan gol Rodrygo ke gawang Galatasaray di ajang Liga Champions, Kamis (7/11/2019) dini hari WIB

BOLASPORT.COM - Hasil babak I, Real Madrid sementara unggul 4-0 dari Galatasaray di stadion Santiago Bernabeu pada matchday 4 Liga Champions grup A, Rabu (6/11/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Real Madrid unggul cepat melalui gol yang dicetak Rodrygo Goes pada menit ke-6.

Rodrygo sukses mencetak gol pertama Madrid setelah melewati dua pemain bertahan Galatasaray

Selang beberapa menit Rodrygo menggandakan keunggulan Madrid menjadi 2-0 di menit ke-7.

Lagi-lagi, umpan matang Marcelo berhasil dikonversi menjadi gol lewat tandukan oleh pemain berusia 18 tahun itu.

Wasit memberikan penalti untuk Real Madrid pada menit ke-11, setelah Steven N'Zonzi melanggar Toni Kroos di dekat garis kotak penalti.

Baca Juga: Hasil Liga Champions - Gol Menit Akhir Douglas Costa Bawa Juventus Lolos 16 Besar

Wasit harus berdiskusi dengan petugas VAR terlebih dahulu untuk memastikan di mana lokasi pelanggaran.

Setelah me-review pelanggaran tersebut, wasit menyatakan penalti untuk Real Madrid.

Sergio Ramos berhasil mengeksekusi penalti dengan tenang dan membuat pasukan Zinedine Zidane unggul 3-0 di menit 14.

Galatasaray mencoba memberikan perlawanan, di menit ke-21 melalui Mario Lemina dan Florin Andone namun dua tembakan mereka masih belum menemui sasaran.

Baca Juga: Diwarnai Gol Cepat, Juventus Imbang Lawan Lokomotiv Moskva di Babak I

Madrid kembali mendapatkan peluang di menit ke-36.

Umpan Kroos dari tendangan bebas berhasil melewati pemain belakang Galatasaray, sayang sundulan Karim Benzema masih melebar jauh dari gawang Fernando Muslera.

Madrid kembali mencetak gol lewat Casemiro, tetapi gol tersebut dianulir wasit karena offside.

Baca Juga: Fakhri Husaini Jadikan Salman Man of the Match Setelah Matikan Pergerakan Freitas

Mario Lemina harus mendapatkan penanganan tim medis setelah mendapat tekel keras dari Federico Valverde.

Madrid terpaksa melakukan pergantian pemain di babak pertama pada menit 43, Marcelo ditarik keluar dan digantikan oleh Ferland Mendy.

Baca Juga: Momen Seru Saat Dua Bek Ajax Diganjar Kartu Merah Sekaligus

Tidak ada tanda-tanda cedera dari Marcelo, namun bek asal Brasil itu menunjukkan gestur jika ia harus keluar lapangan.

Real Madrid memperlebar keunggulan menjadi 4-0 melalui gol Benzema yang sukses memanfaatkan umpan Rodrygo di menit ke-45.

Wasit memberikan waktu tambahan 3 menit.

Babak pertama ditutup dengan skor 4-0 untuk keunggulan Real Madrid.

Baca Juga: Lima Tahun Lalu Dilepas, Eks Akademi Kini Coba Dipulangkan Man United

Susunan Pemain

Real Madrid: 13-Thibaut Courtois, 2-Dani Carvajal, 4-Sergio Ramos, 5-Raphael Varane, 12-Marcelo; 8-Toni Kroos, 14-Casemiro, 15-Federico Valverde; 27-Rodrygo, 7-Eden Hazard, 9-Karim Benzema

Pelatih: Zinedine Zidane

Galatasaray1-Fernando Muslera, 55-Yuto Nagatomo, 45-Marcao, 27-Christian Luyindama, 22-Mariano; 99-Mario Lemina, 92-Steven N'zonzi, 6-Jean Michaerl Seri; 11-Ryan Babel, 89-Sofiane Feghouli, 23-Florin Andone.

Pelatih: Fatih Terim


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : berbabagi sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X