Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Iker Lecuona Mengaku Antusias Lakoni Debut di Kampung Halaman

By Agustinus Rosario - Jumat, 8 November 2019 | 10:50 WIB
Pembalap Moto2 asal Spanyol, Iker Lecuona, saat sedang menjalani sesi latihan dalam rangkaian MotoGP Malaysia.
TWITTER.COM/LECUONAIKER
Pembalap Moto2 asal Spanyol, Iker Lecuona, saat sedang menjalani sesi latihan dalam rangkaian MotoGP Malaysia.

"Bagi saya, kesempatan melakoni debut di kampung halaman adalah momen yang sangat membanggakan," ujarnya.

"Kami akan menikmati pengalaman yang indah ini. Namun, kami juga harus mempelajarinya untuk penampilan saya pada musim depan," imbuhnya.

Tak lupa, Lecuona menghaturkan ucapan terima kasihnya kepada pihak yang telah memungkinkan dirinya mengalami kesempatan langka ini.

"Semua ini tidak akan mungkin terjadi tanpa bantuan dari Herve Poncharal (bos KTM Tech3), dan juga Eitan Butbul (pemilik American Racing KTM, timnya di Moto2)," tutur Lecuona.

"Saya juga berterima kasih kepada semua kru American Racing yang hebat, yang membantu saya untuk bertumbuh baik sebagai pembalap maupun sebagai pribadi," lanjutnya.

Terakhir, Lecuona juga berharap agar Oliveira, yang akan menjadi rekan satu timnya pada musim depan, bisa segera pulih dari cedera.

Dengan pengumuman ini, Lecuona resmi menutup kariernya di kelas Moto2 yang telah dijalaninya dalam tiga musim terakhir.

Dalam kurun waktu tersebut, Lecuona telah menjalani 55 balapan, dengan dua di antaranya berakhir di atas podium.

Baca Juga: Impresif pada MotoGP 2019, Quartararo Akan Jadi Pembalap Terlaris?

Bergabungnya Lecuona ke tim KTM Tech3 semakin menegaskan kepedulian pabrikan asal Austria tersebut pada pengembangan pembalap belia.

Pasalnya, line up tim utama dan tim satelit KTM pada musim depan akan diisi oleh pembalap yang berusia relatif muda.

Selain Lecuona yang masih berusia 19 tahun, tim KTM Tech3 akan diperkuat Miguel Oliveira (24 tahun).

Sementara tim pabrikan Red Bull KTM akan diperkuat Brad Binder (24 tahun) dan Pol Espargaro (28 tahun).


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X