Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengintip Philippine Arena, Lokasi Upacara Pembukaan SEA Games 2019

By Agustinus Rosario - Selasa, 26 November 2019 | 17:42 WIB
Ilustrasi cabang olahraga SEA Games 2019.
2019SEAGAMES.COM
Ilustrasi cabang olahraga SEA Games 2019.

BOLASPORT.COM - Upacara pembukaan SEA Games 2019 akan dihelat di Philippine Arena, Bulacan, yang merupakan gedung indoor terbesar di dunia.

Pesta olahraga terakbar di Asia Tenggara, SEA Games, siap menggelar seremoni pembukaan pada Sabtu (30/11/2019) alias akhir pekan ini.

Panitia penyelenggara telah memilih Philippine Arena, Bulacan, sebagai lokasi digelarnya opening ceremony yang secara resmi akan membuka gelaran SEA Games 2019.

Pemilihan gedung ini menjadi magnet tersendiri karena menyajikan suasana yang berbeda dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.

Philippine Arena tercatat dalam Guiness World Records pada 27 Juli 2004 sebagai teater tertutup serba guna terbesar.

Tak hanya itu, media setempat bahkan mencatat bahwa gedung ini pernah ditampilkan dalam sebuah film dokumenter yang berjudul Man Made Marvels: Quake Proof.

Philippine Arena memiliki kapasitas tempat duduk maksimal sebanyak 55.000 orang.

Gedung ini sendiri terletak di kawasan pariwisata seluas 140 hektar, Ciudad de Victoria, yang terletak di Bulacan, Filipina, 30 kilometer sebelah utara Manila.

Baca Juga: KOI Imbau Masyarakat Tetap Mendukung SEA Games 2019

Philippine Arena didirikan oleh Iglesia Ni Cristo, salah satu aliran keagamaan berbasis kristiani di Filipina.

Philippine Arena mulai dibangun pada 17 Agustus 2011. Pembangunan bangunan serbaguna itu memakan waktu hampir tiga tahun dan rampung pada 30 Mei 2014.

Gedung yang memiliki lapangan berukuran 220 x 170 meter tersebut kerap digunakan untuk menyelenggarakan acara olahraga dan konser.

Menjadi tuan rumah SEA Games bukan hal yang baru bagi Filipina.

Negara kepulauan tersebut sudah tiga kali menggelar ajang olahraga antar-negara ASEAN itu, yaitu pada 1981, 1991, dan 2005.

Menurut informasi yang dilansir Bolasport.com dari Antara, Filipina sebelumnya memanfaatkan jalan raya sebagai lokasi parade kontingen dalam upacara pembukaan.

Baca Juga: Fisichella, Pembalap Wanita Indonesia Bahunya Copot dan Juara Honda Dream Cup 2019

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : antaranews.com
REKOMENDASI HARI INI

Eksplorasi Gila Pelatih NEC Nijmegen Beri Ide Baru Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia: Mainkan Calvin Verdonk di Bek Kanan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X