Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rubber Game Lawan Kento Momota adalah Mimpi Terburuk Anthony Ginting

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 15 Desember 2019 | 15:19 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting (kanan), bersalaman dengan Kento Momota (Jepang) yang menjadi rivalnya pada final China Open 2019.
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting (kanan), bersalaman dengan Kento Momota (Jepang) yang menjadi rivalnya pada final China Open 2019.

Anthony lantas meminta perawatan medis ketika tertinggal 14-17. Sayangnya, Anthony tak dapat berbuat banyak dan takluk dengan skor 21-17, 17-21, 21-14.

Kekalahan Anthony kali ini memperburuk rekor pertemuannya dengan Kento Momota. Utamanya, ketika laga berlanjut hingga gim ketiga.

Ya, sejak pertemuan pertama dengan Momota pada 2015 sampai final World Tour Finals tahun ini, Anthony selalu tumbang dalam rubber game.

Rinciannya, dalam 11 kekalahan yang diderita Anthony dari Momota, 8 partai di antaranya terjadi pada gim tambahan.

Baca Juga: Final BWF World Tour Finals 2019 - Nyaris Disingkirkan Wakil Indonesia, Zheng/Huang Jadi Juara

Berbicara lebih jauh lagi, ada enam pertandingan ketika Anthony memenangi gim pertama namun takluk dari tunggal putra andalan Jepang itu.

Adapun soal rekor kemenangan, Anthony telah empat kali membuat Momota pulang dengan kepala tertunduk. Semuanya dilakukan dalam dua gim langsung.

Rekor pertandingan Anthony Sinisuka Ginting vs Kento Momota

Turnamen Pemenang Skor
BWF WTF '19 Momota 17-21, 21-17, 21-14
French Open '19 Anthony 21-10, 21-19
China Open '19 Momota 19-21, 21-17, 21-19
Japan Open '19 Momota 21-13, 20-22, 21-15
Sudirman Cup '19 Momota 21-17, 21-13
Singapore Open '19 Momota 10-21, 21-19, 21-13
Indonesia Masters '19 Momota 21-9, 21-10
Denmark Open '18 Momota 21-18, 21-23, 21-15
China Open '18 Anthony 23-21, 21-19
Asian Games '18 (P) Anthony 21-18, 21-18
Asian Games '18 (B) Momota 14-21, 21-14, 21-16
Indonesia Open '18 Momota 21-14, 21-15
Malaysia Open '18 Momota 12-21, 21-17, 21-14
Hong Kong Open '15 Anthony 21-7, 21-15
Indonesia Open '15 Momota 13-21, 21-16, 21-15
  : dua gim
  : tiga gim
     
 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Susunan pemain terbaik pilihan Bolasport.com. . Gimana, cocok? . #liga1 #liga12019 #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bwfbadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X