Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSG Tawari Mbappe Gaji Selangit Agar Tak Tergoda Tawaran Madrid

By Adi Nugroho - Jumat, 27 Desember 2019 | 20:45 WIB
Penyerang muda milik Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/FOOTBALLFACTLY
Penyerang muda milik Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.

BOLASPORT.COM - Paris Saint-Germain (PSG) kabarnya siap mengajukan tawaran kontrak baru dengan gaji bernilai tinggi untuk bintangnya, Kylian Mbappe.

Paris Saint-Germain sangat ingin mempertahankan Kylian Mbappe agar tidak tergoda akan tawaran dari Real Madrid.

Untuk itu, PSG siap menawarkan Mbappe kontrak baru dengan gaji yang berlipat ganda dari kontrak sebelumnya.

Baca Juga: Arema FC Diisukan Tak Pertahankan Satu Pemain Sayap Cepatnya

Dalam kontrak yang saat ini masih berjalan, Mbappe menerima gaji sebesar 18,6 juta euro (sekitar Rp 289 miliar) pertahunnya.

Sementara itu, seperti yang dilansir BolaSport.com dari AS English, pada kontrak barunya nanti Mbappe akan menerima gaji sebesar 32 juta euro (sekitar Rp 498 miliar) pertahunnya.

Baca Juga: Brendan Rodgers: Sulit untuk Hentikan Laju Liverpool di Liga Inggris

Madrid memang sudah kerap kali dikaitkan dengan Mbappe.

Mbappe dinilai sebagai pemain yang tepat untuk masa depan Los Blancos.

Bahkan kabarnya klub yang bermarkas di stadion Santiago Bernabeu itu sudah menyiapkan dana hingga 400 juta euro (sekitar Rp6,2 triliun) demi mendatangkan Mbappe.

Baca Juga: RD Pastikan Satu Pemain Timnas U-22 Indonesia Merapat ke Madura United

Madrid juga kabarnya siap memberikan Mbappe gaji setara dengan yang didapat rekan setimnya, Neymar di PSG.

Akan tetapi, PSG tidak akan membiarkan hal tersebut terjadi dengan terlebih dahulu menawari kontrak baru dengan gaji selangit.

Selain itu, ketidakjelasan masa depan Neymar yang kembali menguap menjadi alasan lain PSG akan sekuat tenaga menjaga Mbappe agar tidak pergi dari Parc des Princes.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Tahun 2019 telah menjadi tahun terbaik bagi beberapa pemain terbaik di dunia saat ini. . #psg #parissaintgermain #fcbarcelona #juventus #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : AS English

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X