Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Alex Marquez Diminta Bekerja Keras Jelang Debutnya pada MotoGP

By Agung Kurniawan - Selasa, 14 Januari 2020 | 13:45 WIB
Pembalap Repsol Honda, Alex Marquez, pada hari pertama tes pramusim di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Selasa (19/11/2019).
MOTOGP.COM
Pembalap Repsol Honda, Alex Marquez, pada hari pertama tes pramusim di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Selasa (19/11/2019).

"Anda dan grafik pembelajaran akan memutuskan apakah Alex berhasil atau tidak," kata Alberto Puig, dilansir BolaSport.com dari Motorsport-Total.

"Alex harus bekerja, berkorban, dan berusaha, ini bukan tentang bakatnya, tetapi seberapa banyak usahanya untuk terlibat," tambah pria berusia 52 tahun itu.

Alberto Puig pun mempunyai tolok ukur sendiri dalam mengevaluasi serta menilai penampilan dari Alex Marquez.

Baca Juga: Tampil Menyerang Lawan McGregor Bisa Jadi Bumerang untuk Cerrone

Alex Marquez mengenakan seragam Repsol Honda dalam wawancara dengan MotoGP.
MOTOGP.COM
Alex Marquez mengenakan seragam Repsol Honda dalam wawancara dengan MotoGP.

"Saya percaya bahwa bagi Alex ini adalah kesempatan yang unik, kami perlu mengevaluasinya berdasarkan level kategori dan hasilnya," kata Alberto Puig.

Persiapan Alex Marquez dalam tes pramusim akan berlangsung lebih awal daripada Marc Marquez.

Peraturan baru MotoGP membuat Alex Marquez dan debutan lain boleh kembali menjajal motor RC213V sejak shakedown test di Sepang pada 2-4 Februari 2020.

Sementara itu, Marquez dan pembalap MotoGP lama baru akan mengaspal di tempat yang sama tiga hari berselang, yaitu pada 7-9 Februari 2020.

Kejuaraan MotoGP musim 2020 akan dibuka dengan balapan seri perdana di Sirkuit Internasional Losail pada 8 Maret.

Baca Juga: Kecelakaan dan Serangan Jantung, Pebalap Motor Paulo Goncalves Meninggal Dunia di Reli Dakar 2020

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Prestasi luar biasa untuk Zinedine Zidane. . #realmadrid #supercopa #losblancos #madridistas #halamadrid #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport-Total

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X