Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rekap Bursa Transfer Musim Dingin Liga Inggris - Minamino, Bruno Fernandes, hingga Odion Ighalo

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 1 Februari 2020 | 06:22 WIB
Bruno Fernandes diakuisisi Manchester United dari Sporting CP.
TWITTER.COM/MANUTD
Bruno Fernandes diakuisisi Manchester United dari Sporting CP.

BOLASPORT.COM - Bursa transfer Liga Inggris musim dingin 2019-2020 memasuki batas akhir pada Jumat (31/1/2020) pukul 23.00 waktu setempat.

Sejumlah transfer dirampungkan pada hari-H tenggat waktu yakni pada Jumat (31/1/2020).

Pertama, ada Arsenal yang mengumumkan peminjaman Cedric Soares dari Southampton.

"Bek asal Portugal, Cedric Soares, resmi bergabung dengan kami sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini," tulis Arsenal seperti dilansir BolaSport.com dari situs resmi klub.

Perekrutan Soares memang dilakukan The Gunners demi memperkuat lini belakang mereka.

Sebelum Soares, Arsenal juga sempat meminjam bek tengah Flamengo, Pablo Mari.

Baca Juga: RESMI - Manchester United Rampungkan Transfer Top Scorer Piala Afrika 2019

Selain itu, ada juga aktivitas Man United yang meresmikan dua rekrutan terbaru.

The Red Devils resmi merekrut kiper muda Southend, Nathan Bishop dengan kontrak selama dua setengah tahun.

Bishop yang kini berusia 20 tahun akan bergabung dengan Manchester United U-23, untuk menjadi backup kiper Matej Kovar dan Paul Woolston yang cedera.

"Kesempatan bergabung dengan Manchester United adalah mimpi yang menjadi kenyataan," kata Bishop dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub.

"Klub ini punya catatan bagus dalam mengembangkan kiper dan saya tak sabar untuk bekerja dengan para pelatih setiap harinya," tambahnya.

Man United juga telah setuju untuk perekrutan striker timnas Nigeria, Odion Ighalo.

Striker yang mendapat gelar top scorer Piala Afrika 2019 ini dipinjamkan ke Man United dari klub China, Shanghai Senhua dengan opsi pembelian hingga akhir musim.

Baca Juga: Jadwal Siaran Bola Akhir Pekan - Liverpool Live di TVRI hingga Panasnya Derbi Madrid

Bek kanan baru Arsenal, Cedric Soares, didatangkan secara pinjaman dari Southampton.
ARSENAL.COM
Bek kanan baru Arsenal, Cedric Soares, didatangkan secara pinjaman dari Southampton.

Ighalo menjadi pemain berposisi striker yang diinginkan oleh Ole Gunnar Solskjaer untuk menggantikan peran Marcus Rashford yang cedera panjang.

Menurut laporan dari Foot Mercato, Ighalo akan tiba di Manchester United dalam dua hari ke depan atau pada Minggu (2/2/2020).

Berikut Rekap Bursa Transfer Musim Dingin Liga Inggris musim 2019-2020

Arsenal

  • Masuk: Eddie Nketiah (Leeds United, loan recall), Pablo Mari (Flamengo, loan), Cedric Soares (Southampton, loan)
  • Keluar: Ben Sheaf (Doncaster Rovers, loan), Tyreece John-Jules (Lincoln City, loan) Emile Smith Rowe (Huddersfield Town, loan) Konstantinos Mavropanos (FC Nurnberg, loan), Deyan Iliev (Jagiellonia Bialystok, loan), James Olayinka (Northampton, loan)

Aston Villa

  • Masuk: Danny Drinkwater (pinjaman dari Chelsea), Pepe Reina (pinjaman dari AC Milan), Mbwana Samatta (Genk), Louie Barry (Barcelona)
  • Keluar: Andre Green (Charlton Athletic, loan), Jonathan Kodjia (Qatari side Al-Gharafa), Easah Suliman (Vitoria Guimaraes, undisclosed), Lovre Kalinic (Toulouse, loan), Scott Hogan (Birmingham City, loan)

Bournemouth

  • Masuk: Kyle Taylor (Forest Green Rovers, loan recall)
  • Keluar: Emerson Hyndman (Atlanta United, undisclosed), Asmir Begovic (AC Milan, loan), Mikael Ndjoli (Kilmarnock, loan), Matt Butcher (St Johnstone, loan), Brad Smith (Cardiff City, loan)

Brighton

  • Masuk: Aaron Mooy (Huddersfield, £5m)
  • Keluar: Anders Dreyer (Midtjylland, undisclosed), Max Sanders (AFC Wimbledon, loan), James Tilley (Grimsby Town, undisclosed), Tudor Baluta (ADO Den Haag, loan), Tom McGill (Crawley, loan), Billy Arce ( LDU Quito, loan), Gaetan Bong (Nottingham Forest, undisclosed)

Burnley

  • Masuk: Josh Brownhill (Bristol City, £9m)
  • Keluar: Ryan Cooney (Morecambe, loan), Christian N’Guessan (Oldham, loan), Adam Phillips (Morecambe, loan), Anthony Glennon (Grimsby, loan), Scott Wilson (Blyth Spartans, loan), Will Harris (Warrington Town, loan), Tunde Bayode (Curzon Ashton, loan), Danny Drinkwater (Chelsea, loan ended), Josh Benson (Grimsby, loan), Nahki Wells (Bristol City, £5m)

Chelsea

  • Masuk: Danny Drinkwater (Burnley, loan recall), Jacob Maddox (Tranmere Rovers, loan recall), Lewis Baker (Fortuna Düsseldorf, loan recall)
  • Keluar: Danny Drinkwater (Aston Villa, loan), Marc Guehi (Swansea City, loan), Jamal Blackman (Bristol Rovers, loan), Conor Gallagher (Swansea City, loan), Victor Moses (Inter Milan, loan), Michael Hector (Fulham, £5.3m)

Crystal Palace

  • Masuk: Cenk Tosun (Everton, loan), Scott Banks (Dundee Utd, undisclosed)
  • Keluar: Victor Camarasa (Real Betis, loan ended), Sam Woods (Hamilton, loan), James Daly (Bristol Rovers, undisclosed), Conor Wickham (Sheffield Wednesday, loan)

Everton

  • Masuk: Jarrad Branthwaite (Carlisle United, £800k), Joao Virginia (Reading, loan recall)
  • Keluar: Kieran Dowell (Wigan Athletic, loan), Callum Connolly (Fleetwood Town, loan), Cenk Tosun (Crystal Palace, loan), Antony Evans (Paderborn, undisclosed), Morgan Feeney (Tranmere, loan), Lewis Gibson (Fleetwood Town, loan)

Leicester

  • Masuk: -
  • Keluar: Raul Uche (Real Valladolid, undisclosed), George Thomas (ADO Den Haag, loan), Andy King (Huddersfield Town, loan), Kiernan Dewsbury-Hall (Blackpool, loan), Admiral Muskwe (Swindon, loan), Lukas Husek (Sparta Prague, undisclosed), Mitchell Clark (Port Vale, loan)

Liverpool

  • Masuk: Takumi Minamino (RB Salzburg, £7.3m), Joe Hardy (Brentford, undisclosed)
  • Keluar: Herbie Kane (Hull City, loan), Rhian Brewster (Swansea City, loan), Allan (Atletico Mineiro, £3.2m), Isaac Christie-Davies (Cercle Brugge, loan), Nathaniel Phillips (Stuttgart, loan), Daniel Atherton (Marine)

Baca Juga: RESMI - Diego Laxalt Kembali, AC Milan Juga Rampungkan Transfer Sayap Kanan Serbabisa

Takumi Minamino resmi jadi pemain Liverpool
TWITTER.COM/LFC
Takumi Minamino resmi jadi pemain Liverpool

Manchester City

  • Masuk: -
  • Keluar: Patrick Roberts (Middlesbrough, loan), Lukas Nmecha (Middlesbrough, loan), Ian Poveda (Leeds, £1m), Angelino (RB Leipzig, loan), Daniel Grimshaw (Hemel Hempstead, loan)

Manchester United

  • Masuk: Bruno Fernandes (Sporting Lisbon, £47m), Nathan Bishop (Southend United, undisclosed), Odion Ighalo (Shanghai Senhua, loan)
  • Keluar: Ethan Hamilton (Bolton, loan), Alex Fojticek (Stalybridge Celtic, loan), Max Taylor, (Stalybridge Celtic, loan), Ashley Young (Inter Milan, £1.28m), George Tanner (Salford, loan), Cameron Borthwick-Jackson (Oldham, loan), Marcos Rojo (Estudiantes, loan)

Newcastle

  • Masuk: Nabil Bentaleb (Schalke, loan), Valentino Lazaro (Inter Milan, loan), Danny Rose (Spurs, loan)
  • Keluar: Kelland Watts (Mansfield, loan), Ki Sung-Yueng (released)

Norwich

  • Masuk: Ondrej Duda (Hertha Berlin, loan), Lukas Rupp (Hoffenheim, undisclosed), Sam McCallum (Coventry, undisclosed), Melvin Sitti (Sochaux, undisclosed)
  • Keluar: Anthony Spyrou (Unattached, released), Carlton Morris (MK Dons, loan), Akin Famewo (St Mirren, loan), Philip Heise (FC Nurnberg, loan), Dennis Srbeny (Paderborn 07, undisclosed), Rocky Bushiri (Sint-Truiden, loan), Louis Thompson (MK Dons, loan), Billy Johnson (Braintree Town, loan), Louis Lomas (Tampa Bay Rowdies, loan), James Husband (Blackpool, undisclosed), Simon Power (King’s Lynn, loan)

Sheffield United

  • Masuk: Rodwell (Unattached, free), Jack Robinson (Nottingham Forest, undisclosed), Sander Berge (Genk, £22m), Richairo Zivkovic (Changchun Yatai, loan)
  • Keluar: Richard Stearman (Unattached, released), Tyler Smith (Rochdale, loan), Harry Sheppeard (Steel Phalt Academy, loan), Ben Heneghan (Blackpool, loan), David Parkhouse (Stevenage, loan), Callum Robinson (West Brom, loan), Kean Bryan (Bolton, loan)

Southampton

  • Masuk: Kyle Walker-Peters (Tottenham, loan)
  • Keluar: Christoph Klarer (SKN St Polten, loan), Josh Sims (New York Red Bulls, loan), Kayne Ramsay (Shrewsbury, loan), Cédric Soares (Arsenal, loan), Harry Hamblin (Macclesfield, free), Maya Yoshida (Sampdoria, loan)

Tottenham Hotspur

  • Masuk: Gedson Fernandes (Benfica, loan with option to buy), Giovani Lo Celso (Real Betis, £27m), Steven Bergwijn (PSV Eindhoven, £27m), Michel Vorm (free agent, free)
  • Keluar: Jack Clarke (QPR, loan), Paris Maghoma (Brentford, undisclosed), Christian Eriksen (Inter Milan, £17m), Kyle Walker-Peters (Southampton, loan), Danny Rose (Newcastle, loan), Cameron Carter-Vickers (Luton Town, loan), Anthony Georgiou (Bolton, loan)

Watford

  • Masuk: Joao Pedro (Fluminense, undisclosed), Ignacio Pussetto (Udinese, £6.8m), Teddy Perkins (Burnley, free)
  • Keluar: Dimitri Foulquier (Granada, loan), Filip Stuparevic (FK Pribram, loan), Marvin Zeegelaar (Udinese, undisclosed), Sebastian Prödl (Free agent, released), Alex Jakubiak (St Mirren, loan)

West Ham

  • Masuk: Darren Randolph (Middlesbrough, £4m), Tomas Soucek (Slavia Prague, loan)
  • Keluar: Nathan Holland (Oxford, loan), Joe Powell (Burton, undisclosed), Conor Coventry (Lincoln, loan), Roberto (Deportivo Alaves, loan), Martin Samuelson (Hull, £1m), Aji Alese (Accrington, loan extended), Dan Kemp (Stevenage, loan)

Wolves

  • Masuk: Leonardo Campana (Barcelona SC, undisclosed), Daniel Podence (Olympiacos, £17m), Enzo Loiodice (Dijon, loan), Luke Matheson (Rochdale, £1m)
  • Keluar: Elliot Watt (Carlisle United, loan), Ivan Cavaleiro (Fulham, £15m), Patrick Cutrone (Fiorentina, loan), Connor Ronan (Blackpool, loan), Rafa Mir (SD Huesca, loan), Luke Matheson (Rochdale, loan), Sadou Diallo (Accrington, loan extended), Jesús Vallejo (Granada, loan), Harry Burgoyne (Shrewsbury, undisclosed), Jordan Graham (Gillingham, loan)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Premierleague.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X