Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terpesona Keindahan Lombok, Dorna Dorong MotoGP Digelar di Indonesia

By Delia Mustikasari - Jumat, 7 Februari 2020 | 00:06 WIB
Sirkuit Mandalika di NTB.
ISTIMEWA
Sirkuit Mandalika di NTB.

BOLASPORT.COM - Indonesia akan menjadi tuan rumah MotoGP 2021 dengan menggelar balapan di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Head of Operation Sporting Mandalika Grand Prix Association (MGPA) Dyan Dilato mengatakan bahwa Dorna sebagai organisasi penyelenggara balapan MotoGP menunjuk Indonesia sebagai salah satu tuan rumah MotoGP karena terpesona dengan keindahan Lombok.

"Keinginan Dorna untuk menyelenggarakan MotoGP di Indonesia sangat kuat. Karena itu, kami akan berusaha keras setelah diberi kepercayaan ini," ucap Dyan sela peluncuran produk pelumas Motul di Sirkuit Karting, Sentul, Bogor, Kamis (6/2/2020).

Saat ini, proses pengerjaan konstruksi sirkuit sudah mencapai 10 persen dan mulai dikerjakan sejak Januari 2020 oleh Waskita Karya sebagai kontraktor.

Sementara itu, pengaspalan sirkuit ditargetkan dikerjakan pada September 2020 dengan adanya proses homologasi (hukum pengesahan perdamaian) dari Federasi Balap Motor Internasional (FIM).

"Kami harapkan semua proses sesuai dengan jadwal. Tim ahli dari Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) sudah melaporkan semua dan berjalan sesuai perencanaan," ucap Dyan

Menurut Dyan, sempat ada kendala saat proses pembangunan sirkuit di Lombok yakni struktur dan kontur tanah di Mandalika yang berpasir.

"Struktur atau kontur di Mandalika agak sedikit berbeda, tetapi kami sudah memanggil ahli dari Godc jadi semua sudah dalam on progress," ujar Dyan.

Baca Juga: Lintasan di Sirkuit Mandalika Diharapkan Mulai Terlihat pada Juli 2020


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X