Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Presiden Persebaya Bicara Komitmen Terhadap Pembinaan Pemain Muda

By Bayu Chandra - Minggu, 9 Februari 2020 | 18:15 WIB
Presiden Persebaya Surabaya,  Azrul Ananda.
ABDUL MAJID/TRIBUNNEWS.COM
Presiden Persebaya Surabaya, Azrul Ananda.

BOLASPORT.COM - Banyaknya pemain bintang yang merapat ke Persebaya Surabaya musim ini menjaga tradisi tim dalam melahirkan pemain muda berbakat mengancam Bajul Ijo.

Musim ini, Persebaya Surabaya memang mendatangkan sejumlah pemain kenamaan untuk memperkuat tim.

Salah satunya adalah Makan Konate yang direkrut Persebaya dari tim rival Arema FC, lalu sejumlah nama lokal lainnya.

Rivki Mokodompit direkrut dari PSM Makassar dan dan Abduh Letaluhu digaet dari Tira-Persikabo.

Baca Juga: Persebaya Belum Ambil Sikap soal Draf Kompetisi Liga 1 2020 dari PT LIB

Kehadiran pemain-pemain bintang ini tentu saja mengancam tradisi Persebaya Surabaya yang selalu berusaha memunculkan pemain muda berbakat pada setiap musimnya.

Dilansir BolaSport.com dari Kompas, meski dicap sebagai tim yang penuh bintang, namun Presiden Persebaya Surabaya, Azrul Ananda, menegaskan timnya memiliki skuat yang seimbang.

Azrul Ananda mengatakan bahwa tradisi Persebaya Surabaya dalam melahirkan pemain muda berbakat tidak akan berhenti.

"Ini tim yang sangat muda, semoga tim ini seimbang. Saya kira suporter dan semua pihak yang di Surabaya tahu apa target kami musim ini," kata Azrul.

Baca Juga: Persebaya Jadikan Piala Gubernur Jatim Sebagai Ajang Pemanasan Sebelum Tampil di Liga 1

"Saya sudah banyak berdiskusi dengan orang-orang yang pernah di Persebaya."

"Persebaya punya tradisi dalam pembinaan pemain muda dan tim ini punya sejarah memproduksi pemain bintang," ujar Azrul Ananda menambahkan.

Liga 1 2020 merupakan musim keempat Azrul Ananda menangani Persebaya Surabaya.

Menurutnya, perkembangan tim dalam empat tahun terakhir cukup cepat.

Seusai menjadi juara Liga 2 2017 dan promosi ke Liga 1, prestasi tim beralias Bajul Ijo tersebut tetap konsisten dalam dua tahun terakhir.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X