Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jamu Than Quang Nih di Piala AFC, Bali United Waspadai Teknik Individu

By Wila Wildayanti - Selasa, 11 Februari 2020 | 08:30 WIB
Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.
INSTAGRAM BALI UNITED
Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra atau yang lebih akrab dipanggil Teco, mengatakan persiapan anak asuhnya jelang kontra Than Quang Ninh di Piala AFC pada Selasa (11/2/2020) di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, sudah matang.

Pertandingan perdana di Piala AFC 2020 dengan menjamu tamu dari Vietnam, Than Quang Ninh, menjadi laga penting untuk memulai kiprah Bali United di ajang ini.

Teco mengaku skuatnya telah melakukan persiapan yang matang dan tentu saja mereka telah bekerja keras selama latihan.

Baca Juga: Osvaldo Haay Teror Bicara Suporter Persebaya Usai Gabung ke Persija

Bali United tampil di Piala AFC 2020 setelah tim berjulukan Serdadu Tridatu itu sukses keluar sebagai juara Liga 1 2019.

Sempat bermain di Liga Champions Asia tetapi kalah dari Melbourne Victory pada babak kualifikasi kedua, Bali United "dioper" ke fase grup Piala AFC.

"Saya pikir kami punya persiapan yang bagus sebelum pertandingan melawan Than Quang Ninh," kata Stefano Cugurra seperti dilansir Bolasport.com dari laman resmi Bali United, Senin (10/2/2020).

"Para pemain bekerja sangat keras dan penuh konsentrasi saat latihan. Kami juga sudah melakukan persiapan berbagai aspek seperti fisik, teknik, dan taktik. Jadi secara keseluruhan kami siap," ujar Teco.

Mengenai kekuatan calon lawannya, Teco dan tim pelatih sudah melihat bagaimana cara bermain Than Quang Ninh melalui rekaman video sehingga mereka sudah tahu kelemahan dan kelebihan tim asal Vietnam tersebut.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X