Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Cara Anthony Sinisuka Ginting Redam Lee Zii Jia

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 16 Februari 2020 | 17:10 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, tampil pada laga pertama final Kejuaraan Beregu Asia 2020 di Manila, Filipina, Minggu (16/2/2020)
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, tampil pada laga pertama final Kejuaraan Beregu Asia 2020 di Manila, Filipina, Minggu (16/2/2020)

BOLASPORT.COM - Pemain tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, memanfaatkan kelengahan pemain Malaysia, Lee Zii Jia, pada laga pertama final Kejuaraan Beregu Asia 2020.

Anthony Sinisuka Ginting membawa Indonesia unggul 1-0 atas Malaysia pada pertandingan yang berlangsung di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Minggu (16/2/2020).

Juara Indonesia Masters 2020 itu menang dengan skor 22-20, 21-16.

Anthony melewati gim pertama yang sengit melawan Lee.

Laga harus melewati setting point setelah kedua pemain berada dalam keadaan imbang 20-20.

"Pada gim pertama Lee berusaha menyerang, sementara saya banyak mengangkat bola. Karena postur Lee tinggi dan shuttlecock kencang, saya tidak bisa membuat dia banyak berlari," kata Anthony, dikutip BolaSport.com dari Badminton Indonesia.

Anthony akhirnya mengubah strategi mainnya.

Baca Juga: Hasil Final Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Anthony Ginting Bawa Indonesia Unggul

"Saya kemudian berusaha untuk tidak banyak mengangkat bola dan tidak memberi dia kesempatan banyak menyerang," tutur dia melanjutkan.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Badminton Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X