Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Starting XI Bayern Muenchen vs Paderborn - Die Roten Tanpa Tiga Bek Andalan

By Rebiyyah Salasah - Sabtu, 22 Februari 2020 | 02:31 WIB
Bayern Muenchen ditahan RB Leipzig 0-0 pada pekan ke-21 Bundesliga, Minggu (9/2/2020) di Allianz Arena.
TWITTER @BUNDESLIGA_EN
Bayern Muenchen ditahan RB Leipzig 0-0 pada pekan ke-21 Bundesliga, Minggu (9/2/2020) di Allianz Arena.

BOLASPORT.COM - Bayern Muenchen tak akan diperkuat tiga bek andalannya karena cedera dan akumulasi kartu kuning.

Bayern Muenchen menjamu Paderborn di Allianz Arena pada pekan ke-23 Bundesliga, Sabtu (22/2/2020) pukul 02.30 WIB.

Pelatih Bayern Muenchen, Hansi Flick, harus memutar otak demi mencari komposisi pemain untuk mengisi barisan belakang.

Pasalnya, para pemain di sektor pertahanan terpaksa absen karena cedera dan akumulasi kartu.

Niklas Sule tak bisa memperkuat Muenchen akibat cedera lutut yang memaksanya absen selama beberapa bulan.

Baca Juga: Bayern Muenchen dan Real Madrid Bisa Untung Usai Man City Dihukum

Die Roten sebenarnya hanya mempunyai Jerome Boateng yang posisi murninya sebagai bek tengah.

Boateng biasa ditemani oleh David Alaba, Benjamin Pavard, atau Lucas Hernandez yang posisi sebenarnya merupakan bek sayap.

Namun, pada laga melawan Paderborn, Jerome Boateng dan Benjamin Pavard terpaksa absen karena terkena akumulasi kartu kuning.

Hansi Flick menggunakan formasi 4-2-3-1 dengan memasangkan David Alaba dan Lucas Hernandez di sektor bek tengah.

Hernandez sendiri baru pulih dari cedera ligamen pergelangan kaki saat menghadapi Olympiakos pada September 2019.

Baca Juga: Bayern Muenchen Siap Datangkan Firmino dengan Mahar Rp1,3 Triliun

Alvaro Odriozola juga turut diturunkan dalam debut perdananya untuk memperkuat sektor pertahanan bersama Davies.

Sedangkan, Joshua Kimmich dipasangkan menjadi gelandang bertahan bersama Thiago Alcantara.

Sementara itu barisan penyerang diisi oleh Serge Gnabry, Tolisso, dan Philippe Coutinho dengan ujung tombak Robert Lewandoski.

Adapun Paderborn menggunakan formasi 4-4-2. Pelatih Paderborn, Steffen Baumgart, menurunkan Dennis Srbeny untuk memimpin serangan bersama pencetak gol terbanyak mereka, Streli Mamba.

Kai Proeger juga diturunkan, setelah memberikan lima assist musim ini untuk Paderborn.

Susunan Starting XI

Bayern Muenchen (4-2-3-1): 1-Neuer ; 2-Odriozola, 21-Hernandez, 27-Alaba, 19-Davies; 32-Kimmich, 6-Thiago, 22-Gnabry, 24-Tolisso, 10-Coutinho; 9-Lewandowski

Paderborn (4-4-2): 17-Zingerle; 20-Jans, 5-Strohdiek, 13-Schonlau, 38-Holtmann; 9-Proeger, 8-Gjasula, 39-Vasiliadis, 22-Antwi-Adjei; 30-Mamba, 18-Srbeny


Editor : Bagas Reza Murti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X