Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Babak I - Lolos Jeratan VAR, Chelsea Ungguli Tottenham Hotspur

By Ade Jayadireja - Sabtu, 22 Februari 2020 | 20:19 WIB
Striker Chelsea, Olivier Giroud, berselebrasi seusai menjebol gawang TottenhamHotspur di Stamford Bridge, Sabtu  (22/2/2020).
TWITTER.COM/CHELSEA
Striker Chelsea, Olivier Giroud, berselebrasi seusai menjebol gawang TottenhamHotspur di Stamford Bridge, Sabtu (22/2/2020).

BOLASPORT.COM - Chelsea untuk sementara mengungguli Tottenham Hotspur pada pertandingan pekan ke-27 Liga Inggris 2019-2020.

Bertindak sebagai tuan rumah di Stamford Bridge, Sabtu (22/2/2020), Chelsea menuntaskan babak pertama dalma kondisi memimpin 1-0 atas Tottenham Hotspur.

Gol tunggal dari Olivier Giroud membawa The Blues selangkah di depan.

Skuat asuhan Frank Lampard menampilkan permainan menyerang sejak kick-off.

Chelsea menembar delapan tembakan selama interval pembuka, sedangkan Spurs tiga buah.

Baca Juga: Hasil Spain Masters 2020 - Lewati Wakil Inggris, Greysia/Apriyani Tantang Pasangan Bulgaria pada Final

Laga berjalan 11 menit, tim tuan melewatkan peluang untuk mengukir gol setelah sepakan jarak dekat Mason Mount ditepis kiper Willy Caballero.

Keran gol Chelsea akhirnya terbuka saat pertandingan menginjak menit ke-15.

Memanfaatkan bola rebound yang membentur tiang, Giroud melepaskan tendangan kaki kiri untuk menaklukkan kiper Hugo Lloris.

Baca Juga: Resmi Pakai Stadion Brawijaya di Liga 1 2020, Pekerjaan Rumah Menanti Persik

Baca Juga: Bersama Persita, Samsul Arif Ingin Mengulang Catatan di Barito Putera

Gol tersebut sempat dipantau lewat Video Assistant Referee (VAR) karena dicurigai berbau offside.

Setelah dipantau, wasit Michael Oliver menyatakan sah.

Selang sembilan menit pasca-gol Giroud, Chelsea kembali menebar ancaman melalui tembakan voli Marcos Alonso yang melenceng tipis di atas mistar.

Spurs bukan tanpa perlawanan.

Pada menit ke-35, mereka gagal mendapatkan gol penyama kedudukan setelah sundulan Davinson Sanchez dimentahkan Willy Caballero.

Skor tak berubah hingga kedua tim turun minum.

Saat ini Chelsea menghuni tangga keempat klasemen alias batas akhir zona Liga Champions.

Mereka mengemas 41 poin, unggul satu angkaatas Spurs yang ada di posisi kelima.

Chelsea 1-0 Tottenham (Olivier Giroud 15')

Chelsea: 13- Willy Caballero, 28-Cesar Azpilicueta, 2-Anthony Ruediger, 4-Andreas Christensen, 24-Reece James, 5-Jorginho, 17-Matteo Kovacic, 3-Marcos Alonso, 8-Ross Barkley, 19-Mason Mount, 18-Olivier Giroud

Pelatih: Frank Lampard

Tottenham: 1-Hugo Lloris, 39-Japhet Tanganga, 6-Davinson Sanchez, 4-Toby Aldeweireld, 5-Jan Vertonghen, 33-Ben Davies, 8-Harry Winks, 28-Tanguy Ndombele, 18-Giovani Lo Celso, 23-Steven Bergwijn, 27-Lucas Moura

Pelatih: Jose Mourinho

Wasit: Michael Oliver


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X