Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Turunkan Pemain yang Tak Pernah Ikut Pramusim, Ini Alasan Pelatih Persebaya

By Hugo Hardianto Wijaya - Minggu, 1 Maret 2020 | 15:30 WIB
Proses terjadinya gol pemain Persebaya Surabaya, Hansamu Yama, ke gawang Persik kediri dalam laga pekan pertama Shopee Liga 1 2020, Sabtu (29/2/2020).
Persebaya.id
Proses terjadinya gol pemain Persebaya Surabaya, Hansamu Yama, ke gawang Persik kediri dalam laga pekan pertama Shopee Liga 1 2020, Sabtu (29/2/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, memiliki alasan tersendiri ketika menurunkan Hansamu Yama yang tak pernah ikut tim di pramusim.

Persebaya Surabaya terpaksa berbagi poin dengan Persik Kediri dalam laga pembuka Shopee Liga 1 2020.

Dalam duel di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (29/2/2020), kedua tim bermain imbang 1-1.

Gol Persik Kediri berasal dari eksekusi penalti Gaspar Vega (34'), sedangkan gol Persebaya tercipta melalui sundulan Hansamu Yama (37').

Baca Juga: Susy Susanti Utamakan Kesehatan Atlet di Tengah Isu Penundaan Olimpiade 2020

Meski mampu menjadi penyelamat Persebaya dari kekalahan, pemilihan Hansamu Yama sebagai starter menimbulkan pertanyaan.

Sebab, Hansamu Yama sempat lama absen dari skuad Bajul Ijo.

Selain absen karena ibadah umroh, bek 25 tahun itu juga tak bisa berlatih dengan Persebaya karena dipanggil timnas Indonesia.

Hansamu kemudian melewatkan seluruh pertandingan di Piala Gubernur Jatim 2020.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X