Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

3 Fakta Menarik Pekan Pertama Shopee Liga 1 2020 - Insiden Berdarah Hingga Kutukan Sang Juara

By Nungki Nugroho - Selasa, 3 Maret 2020 | 16:08 WIB
Kiper Borneo FC, Gianluca Pandeynuwu, mengalami pendarahan di bagian kepala saat membela timnya melawan Perisja Jakarta pada pekan pertama Shopee Liga 1 2020.
INSTAGRAM.COM/BORNEOFC
Kiper Borneo FC, Gianluca Pandeynuwu, mengalami pendarahan di bagian kepala saat membela timnya melawan Perisja Jakarta pada pekan pertama Shopee Liga 1 2020.

Baca Juga: Bali United dan Dua Kutukan Tim Juara Liga 1

Bek naturalisasi Indonesia itu secara tidak sengaja menyentuh bola dengan tangan di area penalti sendiri.

Walhasil, hadiah penalti yang diberikan kepada Madura United sukses dieksekusi dengan baik oleh Alberto Goncalves.

Selain penalti, gol bunuh diri juga terjadi pada pekan pertama Shopee Liga 1 2020.

Bek Persija Jakarta, Ryuji Utomo, menjadi pemain pertama yang mencetak gol bunuh diri saat timnya bersua Borneo FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Minggu (1/3/2020).

Untungnya, gol tersebut tercipta dalam kondisi Persija sudah unggul dua gol atas tamunya, sehingga Macan Kemayoran tetap menang dengan skor akhir 3-2.

3. Kutukan Sang Juara

Suasana perayaan Bali United yang baru saja menerima Piala juara Liga 1 2019.
MEDIA OFFICER LIGA INDONESIA
Suasana perayaan Bali United yang baru saja menerima Piala juara Liga 1 2019.

Nasib tak mujur dialami oleh juara bertahan Liga 1, Bali United.

Tim beraliaskan Serdadu Tridatu itu gagal meraih poin penuh tatkala menjamu Persita Tangerang di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Minggu (1/3/2020).

Bali United dipaksa bermain imbang 0-0 oleh tim promosi Shopee Liga 1 2020 tersebut.

Hasil ini membuat Bali United meneruskan kutukan juara bertahan yang tak pernah menang di laga perdana Liga 1.

Bahkan, satu kutukan lain menanti Bali United yakni gagal menambah gelar juara pada musim ini sebagaimana juara sebelumnya yakni Persija Jakarta dan Bhayangkara FC.

Persija yang menjuarai Liga 1 2018 dipaksa bermain imbang 1-1 melawan Barito Putera pada laga perdananya di Liga 1 2019.

Sedangkan Bhayangkara FC ditahan imbang Persija pada pertandingan pertamanya di Liga 1 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X