Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sergio Farias Keberatan Jika Persija Dijuluki Tim Bertabur Pemain Bintang

By Bayu Chandra - Kamis, 5 Maret 2020 | 14:20 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, sedang memantau timnya jelang laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, sedang memantau timnya jelang laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, menegaskan bahwa tidak ada satupun pemain berlabel bintang di skuadnya.

Sergio Farias mengatakan bahwa bukan pemain bintang yang menghuni skuad di Persija Jakarta, melainkan pemain cerdas dan mengerti apa yang harus dilakukan.

Bukan tanpa alasan mengapa Persija Jakarta disebut-sebut sebagai tim bertabur bintang pada kompetisi Shopee Liga 1 2020.

Ya, musim ini Persija Jakarta dihuni banyak pemain sering dipanggil ke timnas Indonesia, misalnya, Evan Dimas Darmono, Osvaldo Haay, Otavio Dutra, Marc Klok hingga Alfath Fathier.

Tidak hanya itu saja, Persija Jakarta juga berani mendatangkan mantan pemain Liga Italia, Marco Motta yang sebelumnya pernah memperkuat Juventus musim 2010-2015 dan AS Roma musim 2000-2010.

Baca Juga: Gelandang Persija Punya Cara Mencegah Serangan Virus Corona

Marco Motta juga pernah memperkuat timnas Italia kategori senior tepatnya pada tahun 2010.

Dengan keberadaan pemain-pemain yang pernah dan saat ini sering dipanggil ke timnas Indonesia, membuat banyak pihak menjuluki Persija Jakarta Los Galacticosnya Shopee Liga 1 2020.

Menanggapi hal tersebut, pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias memilih mengelak dan menyebut bahwa yang menjadi bintang di Persija Jakarta hanya Presiden klub.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X