Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kritik Koeman untuk Taktik Terkini Barcelona yang Belum Efektif

By Sri Mulyati - Sabtu, 21 Maret 2020 | 21:15 WIB
Pelatih Ronald Koeman, bersama para timnas Belanda, tengah berlatih jelang kualifikasi Piala Eropa 2020, 18 Maret 2019.
TWITTER.COM/ONSORANJE
Pelatih Ronald Koeman, bersama para timnas Belanda, tengah berlatih jelang kualifikasi Piala Eropa 2020, 18 Maret 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Belanda, Ronald Koeman, tetap peduli dengan Barcelona meski tidak jadi melatih klub tersebut.

Ronald Koeman memang menolak tawaran melatih Barcelona yang datang pada Januari tahun ini.

Meski begitu, Ronald Koeman tetap menaruh perhatian besar kepada Barcelona.

Koeman bahkan memiliki pendapat tersendiri terkait gaya permainan Barcelona saat ini.

"Penguasaan bola jadi tidak berarti jika Anda hanya membuat dua atau tiga peluang," ucap Koeman seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

Baca Juga: Bek Inter Milan Ungkap Perbedaan Cristiano Ronaldo, Messi, dan Mbappe

Koeman mencontohkan laga antara Barcelona dan Napoli pada babak 16 besar Liga Champions musim ini.

Bermain tandang, Barcelona kesulitan dalam membongkar pertahanan Napoli yang memasang taktik bertahan.

Koeman merasa masalah yang sama terlihat saat Barcelona melawan Real Madrid.

Barcelona saat ini tengah mengalami krisis pemain usai banyak yang menepi karena cedera.

Baca Juga: Situasi Kontrak Paul Pogba Semakin Mencekik Man United Saat Ini

Menurut Koeman, hal tersebut membuat Barcelona kurang memiliki kedalaman skuad untuk menghadapi lawan tangguh.

Lini tengah Barcelona juga kurang sosok dengan kecepatan lari luar biasa.

Koeman, yang menjadi bek andalan Barca pada 1989-1995, merasa pemain dengan tipe tersebut begitu dibutuhkan agar aliran bola lancar.


Editor : Beri Bagja
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X