Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan soal Gelar, Inilah Alasan Justin Gaethje Mau Gantikan Khabib Nurmagomedov dalam UFC 249

By Agung Kurniawan - Rabu, 8 April 2020 | 10:35 WIB
Poster pengumuman Tony Ferguson vs Justin Gaethje dalam ajang UFC 249 pada Sabtu (18/4/2020).
TWITTER.COM/UFC
Poster pengumuman Tony Ferguson vs Justin Gaethje dalam ajang UFC 249 pada Sabtu (18/4/2020).

Dalam sebuah wawancara, Justin Gaethje membeberkan alasan di balik keputusannya untuk mau bertanding melawan Tony Ferguson.

Alasan terkuat Gaethje untuk berani bertanding melawan petarung berjulukan El Cucuy yang mempunyai rekor 12 kemenangan beruntun itu adalah soal uang.

"Saya bertarung hanya demi uang, dan ini adalah kesempatan besar bagi saya untuk meraih itu," kata Justin Gaethje, dilansir BolaSport.com dari ESPN.

"Hal yang sama dengan apa yang dipikirkan oleh Tony Ferguson, saya rasa itulah sebabnya mengapa dia mengambil kesempatan ini," imbuhnya.

Baca Juga: Masa Depan Pelaksanaan Piala Thomas-Uber 2020 Kembali Dipertanyakan

Meski gelar juara interim menjadi hal yang juga akan diberikan UFC dalam laga itu, namun Justin Gaethje menegaskan bahwa tujuan akhirnya adalah uang semata.

Dengan meraih sabuk juara tersebut, Justin Gaethje di atas kertas berhak mendapatkan bayaran dari pay-per-view pada laga selanjutnya.

"Apa arti sebuah gelar juara interim bagi saya dan para petarung lainnya, ketika Anda seorang juara Anda akan mendapatkan pay-per-view," imbuhnya.

"Ketika saya meraih sabuk tersebut, maka itu akan membuat saya menjadi juara di atas kertas, dan hal itu juga membuat saya mendapatkan poin pay-per-view," ucapnya mengakhiri.

Kabar terkini menyebutkan bahwa laga antara Tony Ferguson dan Justin Gaethje akan berlangsung di Tachi Palace Resort Casino, California, Amerika Serikat.

Baca Juga: PON 2020, Gubernur Papua Surati Presiden Jokowi Minta Arahan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Peringkat Klub Eropa versi UEFA #uefa #realmadrid #barcelona #atleticomadrid #bolasport #bolastylo #sportfeat #gridnetwork #superballid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : ESPN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X