Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cal Crutchlow: Demi Marc Marquez, Honda Takkan Ubah Motor Mereka

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 16 April 2020 | 13:40 WIB
Pembalap LCR Honda, Cal Crutchlow, berpose menjelang tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, 21 Februari 2020.
TWITTER.COM/LCR_TEAM
Pembalap LCR Honda, Cal Crutchlow, berpose menjelang tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, 21 Februari 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow, mengatakan tim asal Jepang tersebut takkan mengubah motor mereka karena dinilai sudah membantu Marc Marquez untuk juara.

Marc Marquez sukses mempertahankan titel juara dunianya pada balapan MotoGP musim 2019.

Pembalap tim Repsol Honda tersebut genap mengoleksi enam gelar juara dunia MotoGP sepanjang karier.

Cal Crutchlow tak yakin Honda akan mengubah motor timnya, karena terbukti motor yang digunakan para pembalapnya sekarang sudah cukup menggaransi titel untuk Marquez.

Baca Juga: Mantan Juara MotoGP Sebut Marc Marquez sebagai Sosok yang Egois

"Honda mendengarkan masukan dari para pembalap, tetapi Marc sudah memenangi banyak balapan. Dia adalah pembalap terbaik saat ini," kata Crutchlow, dikutip BolaSport.com dari GPOne.

"Kalau dia sudah bisa juara dengan motor yang sekarang, untuk apa mereka mengubah motornya?" tutur pembalap asal Inggris tersebut.

Baca Juga: MotoGP Butuh Valentino Rossi untuk Bisa Bangkit dari Krisis

Crutchlow menilai motor buatan Honda cukup menguras fisik.

"Motor ini memang menguras lebih banyak kekuatan fisik dibanding motor lain. Karena itulah, saat bisa mendapat hasil baik rasanya sangat berarti," ucapnya.

Baca Juga: Setelah Francesco Bagnaia, Ducati Incar Jebolan Akademi Valentino Rossi Lainnya

"Salah satu alasan saya menyukai motor Honda adalah karena para pembalap bisa memaksimalkan braking. Anda bisa mengeram terlambat dan lebih memacu motor. Anda butuh 100 persen konsentrasi dengan tipe motor demikian," ujar Crutchlow lagi.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : gpone

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X