Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Peringatan Ulang Tahun PSSI, Ketum Usahakan Soeratin Jadi Pahlawan Nasional

By Ibnu Shiddiq NF - Minggu, 19 April 2020 | 13:00 WIB
Ketum PSSI, Mochamad Iriawan, berdiskusi dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, Jumat (21/2/2020).
MUHAMMAD ALIF AZIZ/BOLASPORT.COM
Ketum PSSI, Mochamad Iriawan, berdiskusi dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, Jumat (21/2/2020).

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, mengatakan akan memperjuangkan Soeratin Sosrosoegondo menjadi Pahlawan Nasional.

Ir. Soeratin Sosrosoegondo merupakan pendiri sekaligus Ketua Umum PSSI yang pertama.

Soeratin meninggalkan pekerjaannya di perusahaan bangunan Belanda, Sizten en Lausada, yang berkantor di Yogyakarta.

Karena kecintaannya kepada Tanah Air, Soeratin melihat adanya tempat terbaik untuk menanamkan dan menebar rasa itu dalam sepak bola.

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun PSSI ke-90, Cucu Somantri Kenang Prestasi Timnas

Demi mewujudkan hal tersebut, Soeratin rutin mengadakan pertemuan dengan tokoh-tokoh sepak bola di Solo, Yogyakarta, dan Bandung.

Perjuangan untuk menyempurnakan gagasannya bukan hal mudah.

Hingga pada akhirnya pada tanggal 19 April 1930 terbentuklah PSSI, buah pertemuan antara tokoh-tokoh sepak bola Tanah Air.

Memperingati ulang tahun PSSI yang ke-90, Ketua Umum Mochamad Iriawan mengajak semua masyarakat Indonesia kembali mengenang jasa para pahlawan sepak bola.

“Segala hormat dan doa kita sampaikan kepada Allah SWT untuk para pahlawan sepak bola yang telah berpulang mendahului kita, terutama almarhum Soeratin Sosrosoegondo,” kata Iriawan dikutip BolaSport dari PSSI.org.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X