Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

On This Day - Wayne Rooney Ngamuk, Gol Tendangan Voli Buat Newcastle Takluk

By Rebiyyah Salasah - Jumat, 24 April 2020 | 19:30 WIB
Wayne Rooney melepaskan tendangan voli dalam laga Liga Inggris musim 2004-2005 antara Manchester United melawan Newcastle United pada 24 April 2005.
TWITTER.COM/GARINFC1905
Wayne Rooney melepaskan tendangan voli dalam laga Liga Inggris musim 2004-2005 antara Manchester United melawan Newcastle United pada 24 April 2005.

BOLASPORT.COM - Wayne Rooney menunjukkan tajinya lewat gol tendangan voli dalam laga Manchester United melawan Newcastle United tepat 15 tahun silam.

Wayne Rooney menjadi motor kebangkitan Manchester United atas Newcastle dalam laga Liga Inggris pada 24 April 2005.

Wayne Rooney, yang saat itu usianya baru 20 tahun, mengamuk lewat sepakan voli indahnya ke gawang yang dijaga kiper Newcastle United, Shay Given.

Dalam laga lima belas tahun lalu itu, skuad Setan Merah berada di dalam tekanan, terutama sepanjang babak pertama.

Baca Juga: DUEL KLASIK - 24 April 2007, Setan Merah Bentrok, Adu Brilian Kaka dan Wayne Rooney

Pasalnya, Man United tertinggal lebih dulu setelah Darren Ambrose mencetak gol untuk Newcastle pada menit ke-27.

Tekanan ganda dirasakan Rooney dalam pertandingan di Old Trafford itu lantaran ia tak mampu mencetak gol dalam lima pertandingan sebelumnya.

Sementara rekan setimnya kala itu tetap produktif mencetak gol.

Paul Scholes misalnya, ia berhasil mengoleksi enam gol.

Baca Juga: Paul Scholes Ungkap Satu Kapten yang Iseng dan Gila di Man United


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X