Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Update MotoGP 2020 - 3 Skenario untuk Kejuaraan Musim Ini

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 25 April 2020 | 17:20 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, saat beraksi di lintasan Losail, Doha, Qatar pada tes pramusim MotoGP 2020, Sabtu (22/2/2020).
twitter.com/YamahaMotoGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, saat beraksi di lintasan Losail, Doha, Qatar pada tes pramusim MotoGP 2020, Sabtu (22/2/2020).

Carmelo Ezpeleta selaku CEO Dorna telah memiliki tiga skenario untuk MotoGP 2020. Menurutnya, kejuaraan bisa dimulai lebih cepat tetapi juga lebih lambat.

Dalam wawancara yang dilansir BolaSport.com dari AS, Ezpeleta menyebut bahwa memulai MotoGP 2020 pada Juli nanti adalah skenario terbaik yang bisa terjadi.

"Skenario pertama adalah membuka kejuaraan pada akhir Juli dengan balapan-balapan yang sudah ditunda," tutur Ezpleta memaparkan.

"Jika tidak, kita bisa memulainya pada Agustus di Brno dan Austria, kemudian mengikuti jadwal yang belum dirilis sejauh ini dan menggelar balapan hingga akhir November."

Baca Juga: Update MotoGP 2020 - Seri Finlandia Ditunda, Kejuaraan Baru Bisa Dimulai pada Agustus?

Ezpeleta menjelaskan bahwa skenario terbaik itu bisa membuat pihaknya menghelat 12 hingga 13 seri balap pada MotoGP 2020.

Adapun skenario kedua adalah memulai kejuaraan pada September. Jika demikian, MotoGP 2020 bisa berlangsung sampai pertengahan Desember.

"Awal kompetisi akan digelar di Eropa ketika cuacanya bagus kemudian kami beralih ke benua lain di mana kami bisa menggelar balapan," imbuih Ezpeleta.

"Dari sana kami bisa mengatur balapannya dan menggelar dua seri beruntun di tempat yang sama, dalam dua pekan secara beruntun, untuk meminimalisir perjalanan."

Baca Juga: Daftar 13 Bek Tengah Tersubur di Eropa, Minggir Van Dijk dan Ramos!


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : as.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X