Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Eks Pemain Kritik Kepemimpinan Skuad Arsenal soal Mesut Oezil Tolak Potong Gaji

By Finky Ariandi - Sabtu, 25 April 2020 | 22:30 WIB
Selebrasi pemain Arsenal, Mesut Oezil, setelah berhasil menjebol gawang Newcastle United pada laga pekan ke-26 Liga Inggris di Emirates Stadium, Minggu (16/2/2020).
TWITTER.COM/MESUTOZIL1088
Selebrasi pemain Arsenal, Mesut Oezil, setelah berhasil menjebol gawang Newcastle United pada laga pekan ke-26 Liga Inggris di Emirates Stadium, Minggu (16/2/2020).

"Kondisi itu menunjukan permasalahan terkait kepemimpinan lagi (di skuad Arsenal)," ucap Parlour dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Di era saya bermain dan Tony Adams sebagai kapten, dirinya akan berkeliling menanyakan pendapat tiap pemain dan kami akan memutuskan apa yang akan kami lakukan."

"Kami pun akan sepakat untuk melakukannya atau tidak. Patrick Vieira (saat menjadi kapten) akan melakukan tindakan yang sama."

"Patrick akan menelepon atau mengadakan pertemuan melalui zoom dan mengatakan rencananya, ini yang akan dilakukan klub, dan apa yang akan dilakukan oleh kami (para pemain)," ujar pria asal Inggris itu menambahkan.

Baca Juga: Solskjaer Akan Tendang Kawan Baik Bruno Fernandes dari Man United

Parlour mengatakan jika skuad Arsenal pada zamannya akan selalu membicarakan dan mendiskusikan terkait apa yang diputuskan para pemain.

Hal itu berbeda dengan skuad The Gunners saat ini yang memiliki perbedaan pendapat saat menyikapi suatu kebijakan yang dikeluarkan pihak klub.

"Tidak akan ada pertemuan dengan pelatih atau siapa pun seperti itu, secara sepakat itu akan tergantung kepada keputusan para pemain," tutur Parlour lagi.

"Permasalahan yang terjadi saat ini jelas menunjukan kurangnya kepemimpinan yang dimiliki oleh Arsenal," kata pemain yang pernah membela Arsenal selama 13 musim melanjutkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X