Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liga Prancis Batal, 4 Liga Top Eropa Bakal Mulai Lagi Setelah Lebaran

By Ade Jayadireja - Rabu, 29 April 2020 | 07:35 WIB
Para pemain Manchester United mengerubungi Anthony Martial usai membobol gawang Manchester City pada laga di Liga Inggris Desember 2019 lalu.
TWITTER.COM/UTDARENA
Para pemain Manchester United mengerubungi Anthony Martial usai membobol gawang Manchester City pada laga di Liga Inggris Desember 2019 lalu.

"Akan tetapi, tentu saja setiap langkah yang diambil harus mengutamakan kesehatan masyarakat," kata Dowden menambahkan.

LIGA SPANYOL

Presiden Liga Spanyol, Javier Tebas, menyebut tiga opsi tanggal kembalinya kompetisi.

Ketiga pilihan tersebut muncul setelah mereka berkoordinasi dengan UEFA selaku otoritas tertinggi sepak bola Eropa.

"Dari semua skenario yang telah kami dalami bersama UEFA, opsi paling memungkinkan adalah 28 Mei, 6 Juni atau 28 Juni," kata Tebas.

Liga Spanyol tinggal menyisakan 11 pertandingan menuju akhir musim.

Barcelona memuncaki klasemen dengan raihan 58 poin.

Mereka dibuntuti oleh Real Madrid yang mengemas 56 angka di peringkat kedua.

LIGA JERMAN

Perwakilan 36 klub dari dua kasta teratas di Liga Jerman sudah mengadakan rapat terkait kelanjutan nasib kompetisi pasca-penangguhan.

Hasilnya adalah mereka memutuskan untuk kembali memutar roda liga secepatnya pada 9 Mei, tetapi tak menutup kemungkinan digelar awal Juni.

Pihak Liga Jerman harus menunggu persetujuan dari pelaku politik di pemerintahan.

"Liga Jerman siap untuk kembali dijalankan, tidak penting apakah 9 Mei atau setelahnya. Bukan wewenang kami untuk menentukan tanggal, tetapi para pelaku politik," ujar CEO Liga Jerman, Christian Seifert.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X