Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Covid-19, Kiper yang Membawa Persib Juara Mulai Rindukan Sepak Bola

By Rinaldy Azka Abdillah - Jumat, 1 Mei 2020 | 20:00 WIB
Kiper Persib asal Bali, I Made Wirawan.
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Kiper Persib asal Bali, I Made Wirawan.

Dalam kondisi pandemi memang diam di rumah merupakan hal yang paling aman dan baik agar dapat terhindar dari vrus yang sudah memakan banyak korban tersebut.

"Kalau mood pasti membosankan. Tapi banyak hal yang bisa dilakukan untuk bisa seru di rumah. Walau kita tahu, rindu pertandingan, rindu lapangan, tapi tetap di rumah lebih baik," kata pemain bernomor punggung 78 itu.

Baca Juga: Covid-19, Masseur Tira-Persikabo Banting Stir Jadi Sales Furniture

Selama berkarier bersama Persib Bandung, I Made sudah mencatatkan 62 pertandingan.

Di datangkan dari Persiba Balikapapn pada 2012, I Made Wirawan sukses mendatangkan beberapa gelar untuk Persib Bandung.

Termasuk gelar liga pada tahun 2014, Piala Presiden 2015 serta gelar Piala Wali Kota Padang pada 2015.

Baca Juga: Eks Persib Bandung Sandang Predikat Supersub dengan Gol Terbanyak di Liga 1


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X