Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kenang Masa Lalu, Eks Persib Curhat Dirinya Sering Dimarahi Orang Tua karena Main Sepak Bola

By Arif Setiawan - Sabtu, 2 Mei 2020 | 22:00 WIB
 Gelandang Persib, M Taufiq mengakui ISC A 2016 tak mudah bagi timnya, tetapi bersama skuat Maung Ba
Gelandang Persib, M Taufiq mengakui ISC A 2016 tak mudah bagi timnya, tetapi bersama skuat Maung Ba

Baca Juga: Asli Putra Indonesia, Dua Sosok InI Sukses Bawa Persib Juara Baik Saat Jadi Pemain Maupun Pelatih

Kebandelan pria yang saat ini membela Bali United tersebut tak sampai di situ, bahkan karena kecintaannya bermain sepak bola, tak jarang Taufiq pulang larut malam.

"Selain itu, terkadang saya juga bermain bola hingga larut malam bersama teman-temannya," ujar Taufiq.

Lebih lanjut lagi, pemain yang kini berusia 33 tahun itu juga mengakui bahwa dirinya juga pernah membolos sekolah hanya untuk bermain sepak bola.

"Pernah juga satu pengalaman saya bolos dari sekolah karena diajak teman bertanding melawan sekolah tetangga," kata Taufiq.

"Saya pun memberanikan diri bolos dengan melompat pagar jendela sekolah," ujar Taufiq.

Akan tetapi saat ini semua kenakalan Taufiq telah ia bayar dengan berhasil menjadi salah satu pemain profesional terbaik Indonesia saat ini.

Klub-klub sebesar Persebaya dan Persib Bandung pernah menggunakan jasanya.

 Gelandang Bali United, M Taufiq (kanan) mencoba menghalangi laju bek Sriwijaya FC, Markho Sandy Mer
estu
Gelandang Bali United, M Taufiq (kanan) mencoba menghalangi laju bek Sriwijaya FC, Markho Sandy Mer

Puncaknya bersama Bali United, Taufiq sukses menjuarai Liga 1 Indonesia pada tahun 2019.

Baca Juga: Mulai dari Kurma hingga Sop Buah, PSIS Anjurkan Pemain Makan Ini Selama Bulan Puasa

Sehingga kenakalan yang ia lakukan saat masih kecil hanya menjadi satu kenangan yang lucu bagi Taufiq.

"Tentunya ini semua menjadi pengalaman lucu dan berharga," tutur Taufiq.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : baliutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X