Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hendra Setiawan Fokus Olimpiade Lebih Dulu Baru ke Kejuaraan Dunia

By Muhamad Husein - Senin, 4 Mei 2020 | 15:10 WIB
Pebulutangkis Ganda Putra Indonesia, Hendra Setiawan, saat diwawancarai oleh Bolasport.com di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta (27/2/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pebulutangkis Ganda Putra Indonesia, Hendra Setiawan, saat diwawancarai oleh Bolasport.com di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta (27/2/2020)

BOLASPORT.COM – Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan, menetapkan target untuk fokus pada Olimpiade baru setelah itu kejuaraan dunia.

Olimpiade saat ini telah ditangguhkan dan akan diselenggarakan pada 2021 mendatang. Kejuaraan dunia juga akan berlangsung pada tahun yang sama.

Keputusan ini dibuat oleh Federasi Bulu Tangkis Dunia (Badminton World Federation/BWF), dengan prediksi sebelumnya bakal batal digelar akibat jadwal yang padat dan ketersediaan tanggal.

Asosiasi Bulutangkis Spanyol (FESBA) selanjutnya melakukan penjadwalan ulang untuk Kejuaraan Dunia 2021 pada 29 November – 5 Desember di Huelva, Spanyol. 

Baca Juga: Mantan Pemain Kasta Teratas Liga Prancis Ingin Balik ke Persib Bandung

Hendra melihat keputusan ini menjadi tantangan bagi setiap pemain. Namun, dia memilih fokus lebih dulu ke Olimpiade.

"Ya mau tidak mau harus diterima dan dilalui. Tetapi, buat saya pribadi maunya lebih fokus ke Olimpiade dulu, setelah itu baru berkonsentrasi untuk Kejuaraan Dunia," kata Hendra dilansir oleh BolaSport.com dari djarumbadminton.

"Jarak waktunya lumayan jauh antara Olimpiade dan Kejuaraan Dunia tahun depan," ujar Hendra.

Kejuaraan dunia yang biasa diselenggarakan setahun sekali dan tak pernah diadakan pada tahun yang sama dengan Olimpiade.

Kini pertama kalinya dalam sejarah, Olimpiade dan kejuaraan dunia akan digelar pada tahun yang sama.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : djarumbadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X