Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kurang Banyak Bermain, Masalah Pemain Muda Menurut Pelatih Bali United

By Faizal Rizki Pratama - Selasa, 5 Mei 2020 | 05:45 WIB
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, saat memimpin anak asuhnya berlatih di Lapangan Australian Independent School (AIS), Denpasar, Selasa (7/1/2020).
BALIUTD.COM
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, saat memimpin anak asuhnya berlatih di Lapangan Australian Independent School (AIS), Denpasar, Selasa (7/1/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, mengungkapkan pandanganya soal pembinaan usia muda kepada media Jepang, Koko-soccer.com.

Dilansir BolaSport.com dari Koko-soccer.com, masalah utama pembinaan sepak bola Indonesia menurut Stefano Cugurra atau yang lebih akrab dipanggil Teco adalah keterbatasan kompetisi untuk pemain usia muda.

Memang ada kompetisi usia muda yang saat ini digulirkan, namun jangka waktu penyelenggaraannya kurang lama dan pertandingan yang dimainkan kurang banyak.

Lebih lanjut Teco menambahkan para pemain muda harus memiliki banyak pertandingan yang dimainkan dalam satu musim.

Hal itu akan semakin mengasah jiwa kompetitif mereka.

"Kami mempunyai tim U-18 namun permasalahannya kompetisi di Indonesia waktunya terlalu pendek. Dengan begitu pemain muda tidak mendapatkan banyak waktu bermain dalam satu tahun," ungkap pelatih yang menangani Bali United sejak 2019 tersebut.

Baca Juga: Menu Buka Puasa Bek Persija, dari Singkong Rebus hingga Air Putih

Teco juga memaparkan perihal skema yang sering ia pakai dalam tim junior Bali United.

Pelatih asal Brasil tersebut menggunakan skema 4-3-3 saat menguasai bola dan 4-5-1 ketika tim kehilangan bola.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Baliunited.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X