Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dua Pemain Naturalisasi Indonesia yang Pilih Mualaf dan Masuk Islam

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 5 Mei 2020 | 07:15 WIB
Ekspresi Bek Borneo FC, Diego Michiels, saat melawan Persija Jakarta dalam laga pekan keempat Liga 1
japrit
Ekspresi Bek Borneo FC, Diego Michiels, saat melawan Persija Jakarta dalam laga pekan keempat Liga 1

Setelah masuk Islam, Escobar memutuskan untuk sunat.

 Penyerang Perseru Serui, Silvio Escobar, saat tampil melawan Arema FC pada pekan ke-12 Liga 1 2018
japrit
Penyerang Perseru Serui, Silvio Escobar, saat tampil melawan Arema FC pada pekan ke-12 Liga 1 2018

Ada cerita lucu yang membuat Escobar berpikir bagaimana sunat tersebut.

Dari pandangannya, sunat memotong hampir semua alat vital Escobar.

Namun rupanya Escobar baru menyadari bahwa sunat tersebut hanya memotong ujung kulitnya saja.

Baca Juga: Sir Alex Ferguson Sebut Produk Gagal Man United sebagai Pemain Paling Berbakat

"Saya pikir dipotong gitu, tetapi ketika di Jakarta bersama teman-temannya yang mau masuk islam dijelaskan kalau kulitnya saja," kata Esobar.

Tahun 2017 menjadi musim pertamanya menikmati ibadah puasa di bulan Ramadan.

Di awal-awal, Escobar cukup kesulitan untuk menahan rasa lapar dan haus sejak Imsyak sampai Magrib tiba.

Perlahan-lahan Escobar menikmati berpuasa di bulan Ramadan.

Pemain asal Paraguay itu bertekad untuk berpuasa full pada Ramadan tahun 2020.

"Tahun ini menjadi tahun keempat saya berpuasa. Saya bertekad bisa full karena juga tidak ada aktivitas lantaran saya di rumah saja akibat pandemi corona," ucap Escobar.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X