Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Presiden Madura United: PSSI Itu Ribet dengan Urusannya Sendiri

By Rinaldy Azka Abdillah - Jumat, 8 Mei 2020 | 23:45 WIB
Presiden klub Madura United, Achsanul Qosasi, menginginkan proses seleksi ketat untuk mencari pengganti Ratu Tisha sebagai Sekretaris Jenderal PSSI.
TribunJakarta/Wahyu Septiana
Presiden klub Madura United, Achsanul Qosasi, menginginkan proses seleksi ketat untuk mencari pengganti Ratu Tisha sebagai Sekretaris Jenderal PSSI.

BOLASPORT.COM - Presiden Madura United, Achsanul Qosasi mengomentari polemik yang sedang terjadi di PT Liga Indonesia Baru (LIB) belakangan ini.

Banyak kalangan yang menilai PT LIB saat ini tidak berjalan dengan sebagaimana mestinya termasuk pihak dari Madura United.

Ditambah lagi isu nepotisme yang ada di PT LIB membuat Achsanul selaku presiden dari Madura United meradang.

Meski utamanya berada di pihak PT LIB, Achsanul menilai PSSI juga ikut andil dalam masalah tersebut.

Baca Juga: Winger Tira Persikabo Harap PSSI dan PT LIB Segera Keluarkan Solusi

Itu karena PSSI yang menunjuk langsung Direktur Utama PT LIB saat ini.

Dari masalah tersebut pula ia meminta PSSI untuk membuat sebuah aturan untuk PT LIB agar arah dan tujuannya jelas.

Selain itu Achsanul juga meminta PSSI untuk menunjuk orang dari luar PSSI yang nantinya menjadi Direktur Utama PT LIB ke depannya.

Baca Juga: Bambang Pamungkas Akui Dulu Bukan Fans Persija Jakarta Tapi Klub Ini

Pria kelahiran Sumenep itu menegaskan bawasannya PSSI adalah federasi yang membuat aturan dan hukum serta PT LIB yang menjalankannya.

“Sebenarnya PSSI Itu ribet dengan urusannya sendiri."

“Silahkan PSSI buat aturan, arah dan tujuaan PT Liga, yang dijalankan orang lain. Sehingga menegur atau memecatnya enak. PSSI itu tugasnya membuat aturan dan hukuman, yang menjalankan orang lain,” ucapnya seperti dikutip Bolasport.com dari Kompas, Jumat (8/5/2020).

Baca Juga: Persela Lamongan Salurkan Bantuan Untuk Perangi Covid-19 Hasil Lelang 13 Jersey

Achsanul juga memberikan saran bahwa ada baiknya direktur PT LIB berasal dari kalangan profesional.

Hal itu agar membuat PT LIB dapat berjalan dengan baik lagi.

“Dirut PT Liga jangan dari unsur Pengurus (Exco). Sebaiknya direkrut dari kalangan profesional,” ujar pria berusia 54 tahun itu.

Baca Juga: Pelatih Fisik Persebaya Siapkan Variasi Gerakan agar Pemain Tidak Bosan


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : kompas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X