Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Umur 14 Tahun, Mike Tyson Sudah Janji Balaskan Dendam Muhammad Ali pada Larry Holmes

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 15 Mei 2020 | 09:00 WIB
Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson.
TWITTER.COM/HOTBOXINPODCAST
Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson.

Tyson tak kuasa menahan tangis saat berbicara dengan Ali.

"Saya bilang sambil menangis: 'Saya akan balas kekalahan Anda. Nanti saya akan kalahkan Holmes'," kata Tyson.

Janji Mike Tyson yang masih berusia 14 tahun kepada Muhammad Ali itu akhirnya bisa dipenuhi sekitar 8 tahun kemudian.

Baca Juga: Ketika Mike Tyson Rela Bakar Ratusan Miliar Rupiah Sebulan demi Ganja

Pada 22 Oktober 1988, Tyson meng-KO Larry Holmes pada ronde ke-4 untuk mempertahankan sabuk juara WBA, WBC, dan IBF.

Duel melawan Holmes itu merupakan kemenangan ke-33 Mike Tyson yang didapatkan secara beruntun.

"Akhirnya saya bisa menepati janji pada Muhammad Ali, yang hadir menonton pertarungan itu," ujar Tyson.

"Mungkin saya beruntung waktu itu. Saya mengalahkan Holmes dengan cara yang sama seperti dia menaklukkan Ali."

"Holmes saat itu sudah tua, berusia 38 tahun, sama dengan Ali waktu dikalahkannya."

Baca Juga: Kisah Evander Holyfield yang Telinganya Mau Copot karena Gigitan Mike Tyson


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : YouTube

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X