Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Pelatih Jadi Ojek Online, Gede Widiade Sumbang 3000 Sembako

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 11 Juni 2020 | 20:05 WIB
Para pelatih SSB, mantan pesepakbola, dan wasit mendapatkan bantuan dari Gede Widiade
BOLASPORT.COM/MOCHAMAD HARY PRASETYA
Para pelatih SSB, mantan pesepakbola, dan wasit mendapatkan bantuan dari Gede Widiade

“Saya juga sempat dengar tadi rekan pelatih ada yang sempat jadi Ojol (Ojek Online) sambil menunggu bergulirnya lagi,” kata Gede Widiade menambahkan.

Lebih lanjut Gede Widiade berharap corona bisa segera musnah dari Indonesia.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Pertandingan Perdana Comeback Liga Spanyol

Kepedulian yang diberikan Gede Widiade bisa menyemangati orang-orang yang terkena dampak akibat pandemi tersebut.

“Saya harap kepedulian ini bisa menyemangati mereka bahwa mereka tidak sendirian,” ucap Gede Widiade.

Gede Widiade tidak tahu respon orang-orang yang diberikan bantuan itu seperti apa.

Terpenting baginya itu pihaknya ingin membantu memberikan yang terbaik.

Baca Juga: Praveen Jordan Sudah Belajar dari Kegagalan pada Olimpiade 2016

“Doa kita supaya mereka bisa bertahan hadapi ini dan kita berharap mohon doa mereka agar rejeki kita bertambah,” kata Gede Widiade.

Sementara itu salah satu wasit Liga 1, Nusur Fadilah, mengaku senang dengan bantuan dari Gede Widiade.

Dengan ditundanya pertandingan Liga 1, para wasit sama sekali tak mendapatkan pemasukan.

"Wasit semua terdampak dengan ini, mau berbuat apapun tak bisa, ada yang pengangguran hanya sebagai wasit saja, itu sangat terdapat seperti saya.”

“Alhamdulillah dari Pak Gede bisa membantu sedikit, selain dari Pak Gede belum ada ya," ujar Nusur Fadilah.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X