Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ingin Rekrut Pol Espargaro, Honda Wajib Izin Dulu kepada Marc Marquez

By Agung Kurniawan - Rabu, 17 Juni 2020 | 15:05 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat beraksi di lintasan.
twitter.com/HRC_MotoGP
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat beraksi di lintasan.

BOLASPORT.COM - Honda dinilai harus meminta izin terlebih dahulu kepada pembalap andalan mereka, Marc Marquez, apabila ingin merekrut Pol Espargaro untuk MotoGP 2021.

Pol Espargaro yang kini masih menyandang status sebagai pembalap Red Bull KTM tengah mencuri perhatian publik menyusul rumor kepindahan ke Repsol Honda untuk musim depan.

Kabar itu mencuat karena hingga berakhirnya kompetisi musim lalu, tim pabrikan Honda dinilai masih kesulitan dalam mendapatkan rekan setim yang sepadan untuk Marc Marquez.

Setelah pensiunnya Dani Pedrosa pada tahun 2018, tim asal Jepang itu belum menemukan tandem yang pas untuk Marquez meski berhasil mendatangkan Jorge Lorenzo.

Baca Juga: CEO KTM Ungkap Alasan Pol Espargaro Belum Sepakat dengan Repsol Honda

Kedatangan Jorge Lorenzo sempat digadang-gadang akan menjadikan Honda sebagai tim impian alias dream team.

Namun, harapan itu pupus karena performa Lorenzo di sana jeblok.

Lorenzo yang kehilangan kepercayaan diri pun kemudian memutuskan untuk pensiun pada akhir musim lalu.

Honda lantas bergerak cepat untuk mencari pengganti Lorenzo.

Menariknya, pilihan tersebut jatuh ke Alex Marquez, adik kandung Marc Marquez yang menjadi juara dunia Moto2 2019.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Tuttomotoriweb

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X