Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ini Dia Jagoan UFC Mike Tyson! Bukan McGregor atau Khabib Ternyata

By Imadudin Adam - Kamis, 18 Juni 2020 | 10:15 WIB
Julius Francis (kiri) dibuat KO oleh Mike Tyson. Tampak logo The Mirror di sol sepatu Francis.
TWITTER.COM/BOXING_EXPOSURE
Julius Francis (kiri) dibuat KO oleh Mike Tyson. Tampak logo The Mirror di sol sepatu Francis.

BOLASPORT.COM - Mike Tyson pernah mengungkapkan soal petarung andalannya di UFC dan petarung ini disukai Tyson karena etos kerjanya yang luar biasa.

Ya, dia mengidolakan juara kelas berat ringan UFC, Jon Jones yang dianggapnya luar biasa.

Hal ini diungkapkan Mike Tyson setidaknya pada tahun 2014 silam dengan mengatakan bahwa Jon Jones adalah petarung disiplin.

Baca Juga: Ternyata Segini Uang yang Dikantongi Mike Tyson Jika Dia Comeback!

"Jon Jones. Dia yang terbaik! Jones "Bones"! Dia pejuang terbaik," kata Tyson ketika ditanya pejuang aktif mana yang dia sukai," tuturnya.

"Disiplinnya, konsentrasinya, keinginannya untuk menang, dia adalah pria yang mengesankan," ujarnya.

Tyson sebelumnya pernah bertemu dengan Jones di mana Jones dan Tyson memang benar-benar saling menghormati.

Siapa yang Terhebat di Tinju saat ini Menurut Tyson

Mike Tyson sebelumnya pernah mengatakan siapa petinju terhebat setelah dirinya pensiun.

Bukan Anthony Joshua atau Deontay Wilder, Mike Tyson mengatakan jika Tyson Fury merupakan petinju terbaik yang pernah ada setelah dirinya memutuskan pensiun di tahun 2005.

"Kalian bebas melakukan apapun dan berbicara apapun soal Fury. Namun ada satu orang di AS yang menjagokannya yaitu Michael Gerard Tyson. Dia mendapatkan dukunganku," ucap Mike Tyson.

Baca Juga: Satu-satunya Pertarungan yang Dilakukan Mike Tyson saat Dipenjara

"Kita sering menertawakannya namun sejak aku pensiun, dia merupakan juara kelas berat terbaik yang pernah ada. Dia orangnya, saya tak peduli apa kata orang," lanjutnya.

Kemudian lebih jauh Mike Tyson membahas kepribadian Fury yang membuatnya bisa melakukan apapun yang dia inginkan.

Baca Juga: Satu Alasan yang Bikin Mike Tyson Enggan Bertarung di Dunia UFC

"Dia pernah terpuruk dan dia melakukan apapun untuk kembali sehingga aku sangat bangga dengannya," ujar Tyson.

Fury saat ini adalah juara kelas berat WBC usai dirinya mengalahkan Deontay Wilder beberapa bulan lalu.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Give Me Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X