Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

VIDEO - Gol Bergwijn yang Buat David de Gea Harus Pulang ke Manchester Naik Taksi

By Septian Tambunan - Sabtu, 20 Juni 2020 | 06:50 WIB
Kiper Manchester United, David de Gea, dibobol oleh striker Tottenham Hotspur, Steven Bergwijn, dalam laga Liga Inggris di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (19/6/2020).
SKYSPORTS
Kiper Manchester United, David de Gea, dibobol oleh striker Tottenham Hotspur, Steven Bergwijn, dalam laga Liga Inggris di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (19/6/2020).

BOLASPORT.COM - Striker Tottenham Hotspur, Steven Bergwijn, mencetak gol dalam laga Liga Inggris yang membuat kiper Manchester United, David de Gea, diminta pulang naik taksi.

Tottenham Hotspur menjamu Manchester United dalam pertandingan Liga Inggris di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (19/6/2020) waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB.

Duel tersebut berakhir dengan skor 1-1.

Baca Juga: David de Gea Bikin Man United Kebobolan, Roy Keane Blak-blakan Ingin Tonjok

Gol Spurs diciptakan oleh Steven Bergwijn pada menit ke-27.

Adapun gol Man United datang dari lesakan penalti Bruno Fernandes (81').

Gol Bergwijn membuat David de Gea menjadi sasaran cacian.

De Gea, yang selalu tampil 90 menit dalam 30 partai Liga Inggris musim 2019-2020, dianggap melakukan kesalahan.

Baca Juga: Jelang Everton Vs Liverpool, Carlo Ancelotti Ucap Tahu Betul Cara Kalahkan The Reds

Penjaga gawang yang telah melahap 2.700 menit pada Premier League musim ini semakin memperburuk catatan kebobolannya.

Dikutip BolaSport.com dari Transfermarkt, David de Gea telah kemasukan 31 kali dari 30 penampilan di Liga Inggris 2019-2020.

Baca Juga: Main Buruk, De Gea dan Maguire Tak Boleh Ikut Bus Man United, Pulang Naik Taksi

Artinya, De Gea rata-rata kebobolan satu kali per pertandingan.

Ketidakmampuan De Gea menepis dengan sempurna tembakan kaki kanan Bergwijn yang dilepaskan dari kotak penalti membuat dirinya mendapat kritikan pedas.

Kapten legendaris Manchester United, Roy Keane.
TWITTER.COM/FOOTBALLDAILY
Kapten legendaris Manchester United, Roy Keane.

Kapten legendaris Man United, Roy Keane, secara frontal bahkan meminta De Gea pulang ke Manchester naik taksi seusai laga.

Pria yang memperkuat The Red Devils dalam periode 1993 hingga 2006 ini marah besar kepada De Gea.

Baca Juga: Ralf Rangnick Siapkan Dua Pemain Jadi Agen Revolusi AC Milan

Baca Juga: Pep Guardiola Konfirmasi Leroy Sane Hengkang dari Manchester City

Berikut ini video gol Steven Bergwijn ke gawang David de Gea:

 


Editor : Septian Tambunan
Sumber : transfermarkt.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X