Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Juara Kelas Menengah UFC Ikut Bersuara soal Isu Black Lives Matters

By Muhamad Husein - Selasa, 23 Juni 2020 | 18:40 WIB
Petarung UFC divisi middleweight (kelas menengah), Israel Adesanya.
twitter.com/Africa_Fighters
Petarung UFC divisi middleweight (kelas menengah), Israel Adesanya.

BOLASPORT.COM - Juara kelas menengah UFC, Israel Adesanya, ikut bersuara dalam gerakan Black Lives Matter yang terjadi di Amerika Serikat.

Gerakan ini muncul dari kematian George Floyd yang dibunuh oleh petugas kepolisan, dan menjadi aksi besar berkepanjangan di seluruh penjuru negara bagian AS.

Adesanya, yang menjadi salah satu dari banyak atlet olahraga juga merasa gerah dengan isu rasial yang terjadi, dan menuntut perubahan yang lebih baik untuk masyarakat kulit hitam.

Melalui akun @stylebender, Adesanya membuat pernyataan yang keras untuk tidak menjadi budak di negeri Paman Sam menyusul peringatan Hari Emansipasi yang diselenggarakan bulan ini.

"Persetan dengan sistem! persetan dengan kursi anda!! Saatnya untuk bangkit. Bayangkan apa yang terjadi jika kita menjadi budak dalam #EmancipationDay #Juneteenth, atau bisa bangkit menyaksikan keruntuhan Kekaisaraan Romawi Barat," tulisnya, dilansir BolaSport.com dari Essentiallysports.com.

Memang demikian, dia tidak menampik aksi Black Lives Matters banyak ditunggangi isu lain seperti kerusuhan, penjarahan, hingga Covid-19.

Sehingga banyak yang kontra dan antipati melihat gerakan hanya bertujuan untuk kepentingan sesaat.

Dari semua itu, Adesanya yakin masyarakat yang mengikuti gerakan Black Lives Matter, adalah orang yang mengambil bagian menuntut perubahan yang lebih baik.

"Kami yakin berada di tengah-tengah perubahan dan kami juga sebagai penjaga dunia, dengan kekuatan yang saat ini sedang berada di tangan rakyat," tuturnya. 

Petarung asal Nigeria tersebut memang menjadi salah satu bintang berpengaruh, dan tidak menghindar menjadi bagian yang ingn melakukan perubahan. 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : essentiallysports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X