Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arsenal Vs Liverpool - Juergen Klopp Komentari Arsenal Versi Mikel Arteta

By Finky Ariandi - Rabu, 15 Juli 2020 | 07:55 WIB
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp.
TWITTER.COM/ACTUFOOT_
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp.

"Sangat menarik untuk menyaksikan gagasan yang dimiliki oleh Arteta dalam melatih dimana hal itu juga didapat berkat pengaruh baik Pep Guardiola."

"Mereka pernah bekerja sama (di Manchester City), Arteta mungkin memiliki ide yang sama ketika masih berkarier sebagai seorang pemain."

"Terlebih lagi di Arsenal, Arteta memiliki skuad yang sangat menarik dan memiliki pemain yang memiliki kemampuan menyerang berbeda-beda."

"Ketika penyerang mereka memiliki jam terbang yang tinggi, maka permainan Arsenal akan menjadi benar-benar bagus."

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta (kanan), saat masih menjadi asisten pelatih Pep Guardiola di Manchester City
TWITTER.COM/REALTALKMCFC
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta (kanan), saat masih menjadi asisten pelatih Pep Guardiola di Manchester City

Baca Juga: Ada Peran Cristiano Ronaldo ketika Man United Rekrut Bruno Fernandes

"Sepertinya Arsenal akan menjadi klub yang layak sebagai penantang guna memperebutkan Liga Inggris lagi," kata pelatih asal Jerman itu menambahkan.

Saat ini, Arsenal tertahan di peringkat kesembilan klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 50 poin.

The Gunners tertinggal dua angka dari sang rival sekota, Tottenham Hotspur, yang berada satu setrip di atas mereka.

Kemenangan atas Liverpool merupakan hasil mutlak yang harus diraih Arsenal guna menjaga asa mereka bermain di kompetisi Benua Eropa di musim depan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X